Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Misc Stuff > Ngobrol Apa Saja

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
Bunga ...   TS 
 
Posts: 82
Thumbs up Tumis Bayam Wijen <= Menu sehat untuk Bumil hebat

Menu Tumis Bayam Wijen Untuk Ibu Hamil

Selama masa kehamilan, kebutuhan gizi ibu sangat penting. Perlu makanan yang seimbang, khususnya sayur-sayuran untuk menunjang pertumbuhan janin yang maksimal. Bunda bisa mencoba resep Tumis Bayam Wijen ini, yang pastinya lezat tapi juga bergizi tinggi.

Bahan:
•100 gram bayam, di-blanching
•1 sendok makan margarin
•10 gram wijen, sangrai
•1 butir telur, dikocok lepas
•1 sendok teh minyak wijen
•10 gram keju, parut

Cara membuat:
Lengkapnya baca disini ya, , ,

https://bungaasi.wordpress.com/2014/...tuk-ibu-hamil/
 
Thread lain yang berhubungan:
  #2  
Old
mommy ...
 
Location: Jakarta
Posts: 478
 
bayam emang menyehatkan.. aku lagi menyusui sering makan bayam.. asi ku jadi banyak sampai netes deres di baju,huhu
 
● jesslyn naomi kusuma ●
  #3  
Old
Bunga ...   TS 
 
Posts: 82
 
Replying to: View Post
bayam emang menyehatkan.. aku lagi menyusui sering makan bayam.. asi ku jadi banyak sampai netes deres di baju,huhu
Iya bund Anna setuju, bayam juga bagus untuk busui supaya asinya tambah banyak.
Popeye juga makan bayam bund biar kuat, masa ibu ibu ga bisa, , ,hehehe
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)

Tags
bunga asi, menu sehat ibu hamil


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
menu makanan sehat bumil -- Ngobrol Apa Saja 0
Makanan sehat untuk bumil -- Diskusi Umum 8
Makaroni Keju Panggangn ««≈≈ Menu lezat untuk BuMil hebat -- Ngobrol Apa Saja 0
Roti Panggang Kaya Kalsium <≈ Menu Sehat Untuk Bumil Hebat -- Ngobrol Apa Saja 0
Ayam Kuah Susu Kaya Nutrisi <= Menu Sehat Untuk Bumil Hebat -- Ngobrol Apa Saja 5


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 14:55.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2025 IbuHamil.com