Makanan ibu hamil haruslah terjaga gizi dan kebersihannya. Dan untuk pemilihan buah-buahan, Moms bisa memilih delima sebagai menu kudapan sehari-hari.
Delima banyak mengandung vitamin dan mineral yang berguna bagi ibu hamil serta janinnya. Selain itu, delima juga mengandung asam folat, vitamin c, zat besi, kalium, dan kalsium.
Bukan hanya kaya akan manfaat, ternyata buah delima dalam perayaan Imlek dijadikan sebagai simbol harapan semoga selalu dilimpahi rezeki. Rasanya yang manis, menjadi simbol yang baik, delima pun bisa menjadi
makanan ibu hamil kaya manfaat.
semoga bermanfaat moms
jangan lupa selalu kunjungi artikel terbaru kami setiap harinya Disini : blog.melindacare.com