Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Misc Stuff > Ngobrol Apa Saja

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #31  
Old
Christ...
 
Posts: 76
 
Replying to: View Post
Bunda christy... Aq baru bulan ini promil bun,masih yg std Aja kaya folic acid, vit E, konsumsi kacang hijau n air rebusannya, rencana sih bai feng wan utk bulan depan Kalo bulan ini gagal bun.. Kalo bunda gimana? Promil apa Aja bun?

---------- Post added at 20:06 ---------- Previous post was at 20:02 ----------



Bunda lestari selamat ya bun atas kehamilannya... Semoga saya nyusul.. Injek jempol dong bun... Iya bun saya tadinya seneng beli ovutest skrg jadi kecewa tp ya udah namanya jg buatan manusia Jd Ada batasan umurnya.. Hikmahnya bener bisa cerita sama bunda lain
btw, bunda nentuin masbur nya gmn? Pake tanggalan kah? Secara saya ini lagi galau kpn masbur saya... Karna 6 bulan ga mens bun... 2 bulan hamil trus 4 bulan ga mens pasca Kuret, jadi saya bingung jg ovutest rusak...
Bunda Nur,

Saya bulan2 lalu cobain Folavit bund, tapi belum ada hasil.
Bulan ini saya mnm Bai Feng Wan + setelah HB kaki diangkat ke atas bund. Mesti nunggu sampe akhir bulan untuk liat hasilnya bund. Mudah2an berhasil ya bund.

---------- Post added at 16:17 ---------- Previous post was at 16:15 ----------

Replying to: View Post
hehehe... Aku juga senasib ama bunda Christy...Nyesel juga beli alat itu mahal2... Aku gak pernah ngeliat tulang daun disono. Sampe takut sendiri, jangan2 akunya gak pernah subur yah?? Sambil berharap emang tuh alat yg rusak.. hihihi...
Hi Five Bund.
Mudah2an tuh alat yang rusak ya bund
 
Wish Me Happy and Healthy Pregnancy!!
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Ovutest????? -- Diskusi Umum 18
Ovutest -- Diskusi Umum 4
tanya tentang ovutest/fertitest donk bunda2 -- Diskusi Umum 46
Bunda2 cantik,apa ya perbedaan ovutest air liur dengan ovutest air pipis?? -- Diskusi Umum 2
Bingung tentang Ovutest Scope -- Diskusi Umum 2


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 14:46.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2025 IbuHamil.com