Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Misc Stuff > Ngobrol Apa Saja

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
ibupej...   TS 
 
Location: Indonesia
Posts: 389
Default Tetanggaku Menanti Selama Hampir 10 Tahun Untuk Mendapatkan Putra Pertama

Hi bunda..

Mau share pengalaman tetanggaku. Mereka baru saja mengadakan aqiqah putra pertamanya di usia pernikahan 9 tahun yang hampir menginjak 10 tahun. Dilihat dari kisah mereka, aku malu. Aku ini ngga ada apa-apanya. Lima bulan belum dikasih udah 'heboh'. Hebatnya mereka bisa bertahan selama itu

Tetanggaku ini sebelumnya pernah hamil sekali, tapi karena musibah, Ia mengalami keguguran di usia kandungan 3 bulan. Setelah itu mereka berikhtiar dengan segala cara. Tak terhitung berpuluh juta uang dikeluarkan demi kehadiran debay, dan hasilnya nihil. Sampai akhirnya mereka berada pada titik jenuh, berhenti program dan pasrah.

Di saat pasrah itu ada teman tetanggaku menawarkan pembalut Anion, dan akhirnya dipakai oleh tetanggaku. Ia belinya paketan. Ada panty liner, ada pembalut, ada untuk siang dan malam. Dia pakenya teratur selama 2 bulan (cuma sekali beli 1 paket). Di saat si pembalut sudah habis, berbarengan dengan itu kemudian dia positif hamil.

Tetanggaku juga ga mau menasbihkan bahwa dia bisa hamil berkat Anion. Tapi emang setelah pakai itu dia ngerasa enakan, bahkan suaminya juga bilang saat HB *maaf* rasanya lebih enak. Ya mungkin pembalut itu hanya salah satu sebabnya saja, dan segalanya tetap bermuara pada Tuhan. Tuhan pasti memberikan di saat yang tepat, begitu kata tetanggaku.

Jadi bunda-bunda yang belum hamdun, mulai sekarang stop galau yuuuk Mari kita terus semangat dan tak lupa berdoa serta berusaha, agar segera diberi kepercayaan untuk punya debay.
 
Thread lain yang berhubungan:
"Maka nikmat Tuhan-mu yang manakah yang kau dustakan?" (QS Ar-rahman : 13)

Selimut Bayi Lucu
  #2  
Old
Ficha...
 
Location: Tarakan, Kalimantan timur
Posts: 494
 
Bear bunda ibu pejabat, aq sering bgt tuh baca thread tentang pembalut Anion ini.. Banyak yg komentar sangat bagus buat yg lg promil dn untuk kesehatan jg katanya jg mengobati keputihan..nah apa Untuk ibu hamil yg pasti mengalami keputihan apa boleh ya pake pembalut Anion ini?? Soalnya keputihan q parah bgt bund, Gatel bgt.. Mohon share nya ya bund...

---------- Post added at 23:30 ---------- Previous post was at 23:29 ----------

Maaf bund, klo komentar q gk nyambung ama thread bunda yg diatas... Maaf bgt
 
  #3  
Old
donita...
 
Posts: 2,138
 
Setuju bunda anin...gak ada kata galau saat menanti si buah hati (kalaupun galau bentar aja hehehe)
Oya bunda boleh nitip pertanyaan gak sama tetangganya,tetangga bunda itu pake panty nya setiap hari non stop sampe haid berikutnya atau gimana?
makasi bunda
 
  #4  
Old
ibupej...   TS 
 
Location: Indonesia
Posts: 389
 
Replying to: View Post
Bear bunda ibu pejabat, aq sering bgt tuh baca thread tentang pembalut Anion ini.. Banyak yg komentar sangat bagus buat yg lg promil dn untuk kesehatan jg katanya jg mengobati keputihan..nah apa Untuk ibu hamil yg pasti mengalami keputihan apa boleh ya pake pembalut Anion ini?? Soalnya keputihan q parah bgt bund, Gatel bgt.. Mohon share nya ya bund...

---------- Post added at 23:30 ---------- Previous post was at 23:29 ----------

Maaf bund, klo komentar q gk nyambung ama thread bunda yg diatas... Maaf bgt
Maaf baru nongol Aku ga tau bund, tapi tetanggaku itu setelah hamil berhenti pakai Anion, karena dia juga belinya cuma satu paket. Habis satu paket langsung hamil, trus dia ga beli lagi sampe lahiran.

Replying to: View Post
Setuju bunda anin...gak ada kata galau saat menanti si buah hati (kalaupun galau bentar aja hehehe)
Oya bunda boleh nitip pertanyaan gak sama tetangganya,tetangga bunda itu pake panty nya setiap hari non stop sampe haid berikutnya atau gimana?
makasi bunda
Sipsipsip bunda..
Iya bunda, pakenya setiap hari, pokoknya sampe 1 paketnya habis dan dia hamil baru dia ga beli lagi. Satu paketnya itu sama dia 2 bulan bunda... Dipake terus.
 
"Maka nikmat Tuhan-mu yang manakah yang kau dustakan?" (QS Ar-rahman : 13)

Selimut Bayi Lucu
  #5  
Old
umiha...
 
Location: Muscat, Oman
Posts: 127
 
eh btw saya juga beli pembalut avail sepaket, baru habis 3 pax yang buat haid trus hamil. kok baru inget ya bun, tapi ga ku telusuri sih, mikirnya anugrah aja dari Allah .....wah hebat yah 10 tahun sabar banget. ayo bun anin seng semangat
 
  #6  
Old
ibupej...   TS 
 
Location: Indonesia
Posts: 389
 
Siap bund umiha. Selalu semangat, walau kadang ada tarik ulur

Menikmati setiap proses kehidupan yang digariskan Allah swt...

Iya bund, tetanggaku juga ga mau langsung nge-judge dia hamil karena pembalut. Cuma memang bersamaan aja waktunya habis pembalut kemudian dia langsung hamil
 
"Maka nikmat Tuhan-mu yang manakah yang kau dustakan?" (QS Ar-rahman : 13)

Selimut Bayi Lucu
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
alhamdulillah, putra pertama qu telah lahirr,, :) -- Diskusi Umum 29
Alhamdulillah aq hamil :) setelah menanti hampir 2thn lama y -- Diskusi Umum 29
Alhamdulillah Putra pertama ku tlh lahir -- Diskusi Umum 26
15 Tahun Menanti -- Ngobrol Apa Saja 3
hamil pertama stlh 7 tahun menanti -- Kenalan Yuk! 15


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 01:20.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com