Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Misc Stuff > Ngobrol Apa Saja

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
ana ar...   TS 
 
Location: sekarang di karawang
Posts: 531
Default jahitan melahirkan robek setelah anak 2,5th

Assalamualaikum bun,
Salam kenal,,
Udah lama.banget saya nggak buka forum ini, dan kini saya mau share yang aku alami. Seperti judulnya, jahitan melahirkan normalku robek semua setelah anakku usia 2,5th. Robeknya sedikit demi sedikit stiap saat Hb.
Memang setelah melahirkan dulu aku nggak jaga diri&gak ada yg bantu ingetin / ngalarang gak boleh ini / itu, stelah lahiran aku dirumah mertua😭& LDR sama suami. Sebenrnya aku pengen bgt stelah lahiran dirumah ortuku sendiri.
Seminggu stelah lahiran cek up ke RS jg diliat jahitannya bagus. Namun saat bab keras jd jahitan bengkak semua& duduk bersila, bonceng motor ngangkang. Andai saat itu aku bisa jaga diriku, tapi karna itu pengalaman prtama melahirkan ku, aku belum tahu apa2. G ada yg ngasih tau, gak ada yang ngrawat aku, bahkan nggak dibeliin jamu, makan pagi siang sore dengan oseng2 dgn menu yg sama, nggak makan dengan sayur yg berkuah, nggak pernah makan buah juga. Minumnya jg kurang. Kalau ngrebis air pakai kompor nggak boleh sama nenek mertua Nggak bisa beli galon aqua

Sekarang saya harus bagaimana bun?
Jahitannya udah robek semua gr2salah posisi Hb nya. Suami sih gak masalahin. Tapi saya ngrasa minder, nggak Percaya diri.
Kalau dijahit lg didokter estetika pasti mahal biayanya. / program anak kedua aja,,
Promil ke dokter lagi. Saya pco. Hamil anak pertama juga program ke dokter.

Semoga bunda2 disini ada yg mau sharing,, menanggapi postingan ini & mengambil pelajaran saat pasca melahirkan harus pinter2 jaga diri.

---------- Post added 19 May 2019 at 04:45 ---------- Previous post was 18 May 2019 at 05:43 ----------

nggak ada yg respon

---------- Post added at 04:46 ---------- Previous post was at 04:45 ----------

nggak ada yg respon,,
Nggak ada yg respo
Wa'alaikumsalam
 
Thread lain yang berhubungan:
  #2  
Old
Intant...
 
Posts: 550
 
Replying to: View Post
Assalamualaikum bun,
Salam kenal,,
Udah lama.banget saya nggak buka forum ini, dan kini saya mau share yang aku alami. Seperti judulnya, jahitan melahirkan normalku robek semua setelah anakku usia 2,5th. Robeknya sedikit demi sedikit stiap saat Hb.
Memang setelah melahirkan dulu aku nggak jaga diri&gak ada yg bantu ingetin / ngalarang gak boleh ini / itu, stelah lahiran aku dirumah mertua��& LDR sama suami. Sebenrnya aku pengen bgt stelah lahiran dirumah ortuku sendiri.
Seminggu stelah lahiran cek up ke RS jg diliat jahitannya bagus. Namun saat bab keras jd jahitan bengkak semua& duduk bersila, bonceng motor ngangkang. Andai saat itu aku bisa jaga diriku, tapi karna itu pengalaman prtama melahirkan ku, aku belum tahu apa2. G ada yg ngasih tau, gak ada yang ngrawat aku, bahkan nggak dibeliin jamu, makan pagi siang sore dengan oseng2 dgn menu yg sama, nggak makan dengan sayur yg berkuah, nggak pernah makan buah juga. Minumnya jg kurang. Kalau ngrebis air pakai kompor nggak boleh sama nenek mertua Nggak bisa beli galon aqua

Sekarang saya harus bagaimana bun?
Jahitannya udah robek semua gr2salah posisi Hb nya. Suami sih gak masalahin. Tapi saya ngrasa minder, nggak Percaya diri.
Kalau dijahit lg didokter estetika pasti mahal biayanya. / program anak kedua aja,,
Promil ke dokter lagi. Saya pco. Hamil anak pertama juga program ke dokter.

Semoga bunda2 disini ada yg mau sharing,, menanggapi postingan ini & mengambil pelajaran saat pasca melahirkan harus pinter2 jaga diri.

---------- Post added 19 May 2019 at 04:45 ---------- Previous post was 18 May 2019 at 05:43 ----------

nggak ada yg respon

---------- Post added at 04:46 ---------- Previous post was at 04:45 ----------

nggak ada yg respon,,
Nggak ada yg respo
Wa'alaikumsalam
Kayaknya ngga ada yg punya pengalaman jahitan robek bun....
Aku pun sesar jd gatau harus apa di kasus bunda.
Kalo bunda konsul ke dsog, pasti dijahit lg bun.
 
  #3  
Old
sheldo...
 
Location: Nomaden
Posts: 2,450
 
Itu robeknya berdarah? Tiap HB perih?
Bunda cek di kaca bentuknya? Apa berbeda dari awal dan sekarang? Mungkin dulu jahitnya ga bener...ada kok kasus yg dijahit terlalu rapat. Jadinya ya harus jahit ulang.
Tapi ya kayanya klo melahirkan normal dijahit memang bunda terlalu ekstrim berani bonceng motor ngangkang saat masa penyembuhan.
Saya aja setelah melahirkan sampe 3-6 bulanan peluk guling aja ga berani lho..bukan masalah ada atau gada yg nasehatin...tapi self awareness juga. Trauma .
 
  #4  
Old
nnapr...
 
Posts: 26
 
Replying to: View Post
Assalamualaikum bun,
Salam kenal,,
Udah lama.banget saya nggak buka forum ini, dan kini saya mau share yang aku alami. Seperti judulnya, jahitan melahirkan normalku robek semua setelah anakku usia 2,5th. Robeknya sedikit demi sedikit stiap saat Hb.
Memang setelah melahirkan dulu aku nggak jaga diri&gak ada yg bantu ingetin / ngalarang gak boleh ini / itu, stelah lahiran aku dirumah mertua😭& LDR sama suami. Sebenrnya aku pengen bgt stelah lahiran dirumah ortuku sendiri.
Seminggu stelah lahiran cek up ke RS jg diliat jahitannya bagus. Namun saat bab keras jd jahitan bengkak semua& duduk bersila, bonceng motor ngangkang. Andai saat itu aku bisa jaga diriku, tapi karna itu pengalaman prtama melahirkan ku, aku belum tahu apa2. G ada yg ngasih tau, gak ada yang ngrawat aku, bahkan nggak dibeliin jamu, makan pagi siang sore dengan oseng2 dgn menu yg sama, nggak makan dengan sayur yg berkuah, nggak pernah makan buah juga. Minumnya jg kurang. Kalau ngrebis air pakai kompor nggak boleh sama nenek mertua Nggak bisa beli galon aqua

Sekarang saya harus bagaimana bun?
Jahitannya udah robek semua gr2salah posisi Hb nya. Suami sih gak masalahin. Tapi saya ngrasa minder, nggak Percaya diri.
Kalau dijahit lg didokter estetika pasti mahal biayanya. / program anak kedua aja,,
Promil ke dokter lagi. Saya pco. Hamil anak pertama juga program ke dokter.

Semoga bunda2 disini ada yg mau sharing,, menanggapi postingan ini & mengambil pelajaran saat pasca melahirkan harus pinter2 jaga diri.

---------- Post added 19 May 2019 at 04:45 ---------- Previous post was 18 May 2019 at 05:43 ----------

nggak ada yg respon

---------- Post added at 04:46 ---------- Previous post was at 04:45 ----------

nggak ada yg respon,,
Nggak ada yg respo
Wa'alaikumsalam
Knowledge is power bun..
Bukan maksud menyalahkan bunda ya, tapi baiknya sebelum melahirkan bisa cari cari info di internet, sharing - sharing sama tetangga atau temen bunda yang sebelumnya sudah pernah melahirkan tentang apa dan bagaimana baiknya makanan & pola kita pasca lahiran.

Bun, setahuku habis belahirkan enggak dijahit aja untuk beberapa waktu itu engak boleh duduk sila, ga boleh ngangkang, makan makanan harus tanpa di goreng, tidur harus begini, gaboleh begitu, kalau poop jangan ngeden dan masih banyak lagi bun. Gimana yg dengan jahitan. Pastinya mesti pinter pinter jaga pola ya.

Menurutku baiknya bunda datang ke dokter bun untuk cek jahitannya & cari tau kondisinya sekarang. Dan kalau HB jangan heboh heboh bun.. Heheee
 
  #5  
Old
Kintak...
 
Posts: 6
 
Bunda coba ke bidan atau tempat bunda dulu melahirkan minta dijahit ulang..
 
  #6  
Old
ana ar...   TS 
 
Location: sekarang di karawang
Posts: 531
 
��
Sebenarnya aku cuma mau share aja, biar g ada yg ngalamin kaya aku..
Trnyata jaitan stelah melahirkan bs jg robek kalau kita gak bisa jaga diri.

Yg aku rasa tiap brhubungan trasa perih, tau2 udah robek, kurang pmanasan jg . Sedih kan rasanya. Jadi nggak prcayadiri.

Pengalaman adalah guru yg trbaik.
 
  #7  
Old
Christ...
 
Posts: 33
 
Replying to: View Post
Assalamualaikum bun,
Salam kenal,,
Udah lama.banget saya nggak buka forum ini, dan kini saya mau share yang aku alami. Seperti judulnya, jahitan melahirkan normalku robek semua setelah anakku usia 2,5th. Robeknya sedikit demi sedikit stiap saat Hb.
Memang setelah melahirkan dulu aku nggak jaga diri&gak ada yg bantu ingetin / ngalarang gak boleh ini / itu, stelah lahiran aku dirumah mertua😭& LDR sama suami. Sebenrnya aku pengen bgt stelah lahiran dirumah ortuku sendiri.
Seminggu stelah lahiran cek up ke RS jg diliat jahitannya bagus. Namun saat bab keras jd jahitan bengkak semua& duduk bersila, bonceng motor ngangkang. Andai saat itu aku bisa jaga diriku, tapi karna itu pengalaman prtama melahirkan ku, aku belum tahu apa2. G ada yg ngasih tau, gak ada yang ngrawat aku, bahkan nggak dibeliin jamu, makan pagi siang sore dengan oseng2 dgn menu yg sama, nggak makan dengan sayur yg berkuah, nggak pernah makan buah juga. Minumnya jg kurang. Kalau ngrebis air pakai kompor nggak boleh sama nenek mertua Nggak bisa beli galon aqua

Sekarang saya harus bagaimana bun?
Jahitannya udah robek semua gr2salah posisi Hb nya. Suami sih gak masalahin. Tapi saya ngrasa minder, nggak Percaya diri.
Kalau dijahit lg didokter estetika pasti mahal biayanya. / program anak kedua aja,,
Promil ke dokter lagi. Saya pco. Hamil anak pertama juga program ke dokter.

Semoga bunda2 disini ada yg mau sharing,, menanggapi postingan ini & mengambil pelajaran saat pasca melahirkan harus pinter2 jaga diri.

---------- Post added 19 May 2019 at 04:45 ---------- Previous post was 18 May 2019 at 05:43 ----------

nggak ada yg respon

---------- Post added at 04:46 ---------- Previous post was at 04:45 ----------

nggak ada yg respon,,
Nggak ada yg respo
Wa'alaikumsalam
Oh begitu ya bun.. ada kasus seperti itu juga ternyata. Kalau saya baru tau, soalnya beberapa kawan atau saudara yang sudah pernah melahirkan dalam sebulan katanya sudah seperti semula. Jahitannya sebesar apa bun? Apa sekarang masih sakit?
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
mengeringkan jahitan setelah melahirkan.. mohon bantuannya bunda -- Diskusi Umum 34
Jahitan setelah melahirkan -- Ngobrol Apa Saja 2
trauma rasa sakit n jahitan robek lagi -- Diskusi Umum 25
ciri jahitan sembuh setelah melahirkan -- Diskusi Umum 4
tentang jahitan setelah melahirkan -- Diskusi Umum 6


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 01:27.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com