Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Misc Stuff > Ngobrol Apa Saja

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old 29 September 2018, 16:28
fikamp...   TS 
 
Posts: 180
Default Apa ada bunda yang pernah kepeleset saat hamil???

Assalamuallaikum bunda..
Mau nanya dong, apa ada bunda disini yang pernah jatoh kepeleset saat hamil? Apa itu gpp bunda??
Plisss shareee bunda..
 
 
  #2  
Old 29 September 2018, 16:35
happyw...
 
Location: Tempat Terindah
Posts: 1,413
 
Replying to: View Post
Assalamuallaikum bunda..
Mau nanya dong, apa ada bunda disini yang pernah jatoh kepeleset saat hamil? Apa itu gpp bunda??
Plisss shareee bunda..
Aku jatuh dari tangga, dari anak tangga ke 3 apa 4, terus kepleset jatuh gitu. Langsung cek keadaan apa ada darah atau air yang keluar ( secara masih hamil sekitar 4 apa 5 bulan ) terus setelah mastiin semua baik2 aja, ttp ke RS buat mastiin semua benar-benar baik aja.

---------- Post added at 16:35 ---------- Previous post was at 16:33 ----------

Saran terbaik, tetap ke dokter buat mastiin daripada menebak-nebak.
 
The future belongs to those who believe in the beauty of their dreams.
  #3  
Old 29 September 2018, 17:11
fikamp...   TS 
 
Posts: 180
 
Replying to: View Post
Aku jatuh dari tangga, dari anak tangga ke 3 apa 4, terus kepleset jatuh gitu. Langsung cek keadaan apa ada darah atau air yang keluar ( secara masih hamil sekitar 4 apa 5 bulan ) terus setelah mastiin semua baik2 aja, ttp ke RS buat mastiin semua benar-benar baik aja.

---------- Post added at 16:35 ---------- Previous post was at 16:33 ----------

Saran terbaik, tetap ke dokter buat mastiin daripada menebak-nebak.
Replying to: View Post
Aku jatuh dari tangga, dari anak tangga ke 3 apa 4, terus kepleset jatuh gitu. Langsung cek keadaan apa ada darah atau air yang keluar ( secara masih hamil sekitar 4 apa 5 bulan ) terus setelah mastiin semua baik2 aja, ttp ke RS buat mastiin semua benar-benar baik aja.

---------- Post added at 16:35 ---------- Previous post was at 16:33 ----------

Saran terbaik, tetap ke dokter buat mastiin daripada menebak-nebak.
Iya bunda aku tadi langsung ke dokterkaget a takut kenapa2 mengingat anak pertama aku iufd uk 20week, jdi kehamilan skrg aga trauma takut kehilangan untuk kedua kalinya.
Alhamdulillah gpp kata dokter sehat ga ada pendarahan didalem juga, ga ada flek atau apa.
Cuma pantat masih sakit aja bun sama ngerasa lemes kaget kepikiran..
 
  #4  
Old 29 September 2018, 20:29
Albus ...
 
Posts: 77
 
Replying to: View Post
Assalamuallaikum bunda..
Mau nanya dong, apa ada bunda disini yang pernah jatoh kepeleset saat hamil? Apa itu gpp bunda??
Plisss shareee bunda..
Wa'alaikumussalam wr wb
Saya jg sama bun, pernah kepeleset di kamar mandi pas hamil anak pertama
Posisi jatohnya rebahan ke kanan, sempet syok ,meskipun tangan terkilir tp gpp Alhamdulillah bayinya nggk kenapa2
Setuju dg apa yg dikatakan bunda happywife, jika terjatuh entah itu ada darah/cairan atau tidak ,lebih baik segera diperiksakan k dokter.
 
مودته تدوم لكلا هول * و هل كل مودته تدوم ؟
Komentar / respons Anda?
Silakan daftar terlebih dahulu untuk menulis pesan di IbuHamil.com


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Bunda yang pernah flek saat hamil share ya.... -- Ngobrol Apa Saja 1 18 June 2013
Bunda yang pernah flek saat hamil share ya.... -- Diskusi Umum 5 24 April 2016
bagi pengalaman yang pernah kepeleset saat hamil bund -- Diskusi Umum 11 14 February 2015
bunda share dong yang pernah ngalain flek saat hamil -- Diskusi Umum 14 21 March 2015
untuk bunda yang pernah potong rambut saat hamil -- Diskusi Umum 29 29 November 2015


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 06:04.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2025 IbuHamil.com