Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Misc Stuff > Ngobrol Apa Saja

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
al fit...   TS 
 
Posts: 743
Default Soal KB 3 Bulan

Siang semua Bunda-Bunda cantik..

aku lagi bingung nie bun..
aku kan KB suntik y 3 bulan. kalau misalkan mau berhenti harus konsultasi dulu sama bidan atau g usah dateng pas jadwalnya KB.

tgl 11 nov jadwal sutik lagi nie bun.. harus gimna ya..

bunda2 ada yang pengalaman seperti ini ga
k ?
 
Thread lain yang berhubungan:
*Shakila Asilah belahan jiwa Ibun*
  #2  
Old
ummi k...
 
Location: di persingahan
Posts: 4,357
 
Replying to: View Post
Siang semua Bunda-Bunda cantik..

aku lagi bingung nie bun..
aku kan KB suntik y 3 bulan. kalau misalkan mau berhenti harus konsultasi dulu sama bidan atau g usah dateng pas jadwalnya KB.

tgl 11 nov jadwal sutik lagi nie bun.. harus gimna ya..

bunda2 ada yang pengalaman seperti ini ga
k ?

jika memang tidak ada niatan untuk ganti alat kontrasepsi lainya,
maka tidak perlu berkonsultasi lagi pada bidan ....
btw, apakah bunda merencanakan promil kembali...?

 
  #3  
Old
al fit...   TS 
 
Posts: 743
 
Replying to: View Post
jika memang tidak ada niatan untuk ganti alat kontrasepsi lainya,
maka tidak perlu berkonsultasi lagi pada bidan ....
btw, apakah bunda merencanakan promil kembali...?

aku ga promil bun.. anak ku masih 10 bulan
cuma mau KB alami aja.. abisnya klo suntik 3 bulan ini badan rasanya ge enak bgt.. ga karuan gitu dech..

makanya bingung hrus bilang ke bidan dulu atau tidak perlu..
 
*Shakila Asilah belahan jiwa Ibun*
  #4  
Old
noersi...
 
Posts: 56
 
Sekalian numpang tanya bun, apakah kalau KB suntik 3bln harus rutin setiap 3bln sekali? Atau boleh dijeda sebulan gitu, misal jadwal suntik bln november terus ga suntik, suntik lagi bln desember nya boleh ga ya?
 
Syakila Khanza Humaira
  #5  
Old
ummi k...
 
Location: di persingahan
Posts: 4,357
 
Replying to: View Post
aku ga promil bun.. anak ku masih 10 bulan
cuma mau KB alami aja.. abisnya klo suntik 3 bulan ini badan rasanya ge enak bgt.. ga karuan gitu dech..

makanya bingung hrus bilang ke bidan dulu atau tidak perlu..
kalau begitu tidak perlu ketempat bidan lagi dong bunda....
jika bunda belum berencana promil maka yang terpenting bunda harus benar-benar ketat untuk menjaga jadwal HB di masa subur, baik itu dengan puasa ataupun menggunakan kond*om. ada satu alternatif lagi yaitu koitus interuptus, tapi ini kurang di sarankan karena ini bukanlah solusi yang aman untuk ber KB secara alami, hal ini di sebabkan kemungkinan untuk kebobolan itu masih tinggi di bandingkan dengan lainya.




---------- Post added at 15:27 ---------- Previous post was at 15:20 ----------

Replying to: View Post
Sekalian numpang tanya bun, apakah kalau KB suntik 3bln harus rutin setiap 3bln sekali? Atau boleh dijeda sebulan gitu, misal jadwal suntik bln november terus ga suntik, suntik lagi bln desember nya boleh ga ya?
jawabanya iya, dengan catatan jika bunda inginkan KB yang berhasil dan belum berencana untuk menunda kehamilan.
namun itu bukanlah satu hal yang mutlak. di saat bunda tidak melanjutkan KB suntik bulan ini dan bulan depan bunda haid maka bunda bisa melakukan KB suntik lagi, kuncinya bagi nakes yang akan melakukan KB suntik kepada konsumenya tentulah harus ada kepastian bahwa orang tersebut tidak sedang hamil, yang di ambil dari tanda umum yaitu dengan datangnya menstruasi bulanan. karena KB suntik ini bereaksi dalam waktu yang lama yaitu tiga bulan, dan di khawatirkan jika yang disuntik itu hamil maka bisa berakibat tidak baik untuk kehamilanya. itulah alasan kenapa KB suntik dimulai pada saat h3 atau h4 haid, dan untuk lanjutan maka harus sesuai dengan tanggal yang di jadwalkan. angka keberhasilan KB suntik itu sanggat tinggi jika di lakukan sesuai aturan dan prosedurnya, sekian dan terimakasih....tralallaaa.....

 
  #6  
Old
al fit...   TS 
 
Posts: 743
 
Replying to: View Post
kalau begitu tidak perlu ketempat bidan lagi dong bunda....
jika bunda belum berencana promil maka yang terpenting bunda harus benar-benar ketat untuk menjaga jadwal HB di masa subur, baik itu dengan puasa ataupun menggunakan kond*om. ada satu alternatif lagi yaitu koitus interuptus, tapi ini kurang di sarankan karena ini bukanlah solusi yang aman untuk ber KB secara alami, hal ini di sebabkan kemungkinan untuk kebobolan itu masih tinggi di bandingkan dengan lainya.




-
tapi bun.. aku g tau masa subur aku kapan.. selama KB 4 bulan terakhir aku udh g menstuasi.. bingung bun
 
*Shakila Asilah belahan jiwa Ibun*
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
soal kb suntik,, -- Ngobrol Apa Saja 21
bertanya soal tdk dtg bulan apa hamil apa tdk -- Diskusi Umum 2
Soal orgasme -- Ngobrol Apa Saja 0
uk 14w mau tanya soal PD bun... -- Diskusi Umum 11
bayi lahir bulan April merapat yuk :) kita sharing soal baby -- Diskusi Umum 0


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 19:47.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com