Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Misc Stuff > Ngobrol Apa Saja

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
Dhirni...   TS 
 
Posts: 1
Default Keputihan Abnormal yang tak kunjung sembuh

Keputihan saya berbau, kental seperti susu, kuning, gatal dan nyeri saat buang air kecil. Saya sudah ke dokter kulit dan kelamin pertama diberikan obat metronidazole 500. Obat sudah habis keputihan saya juga masih ada. Selanjutnya saya pergi lagi dan diberikan siclidon 100. Tapi belum juga. Apa solusinya yah ?
 
Thread lain yang berhubungan:
  #2  
Old
amah...
 
Location: tangerang
Posts: 760
 
Bunda sudah mjaga kbersihan?? Shabis c*bok di lap dgn kain kering.. Kl lembab lgsg ganti CD.. Stlah ber HB suami istri harus dbersihkan.. Jgn pakai CD atau clana ketat..
 
  #3  
Old
melly8...
 
Posts: 1,051
 
coba cuci pake sabun pencuci kewanitaan lactacid bun,lumayan bgs itu..iya bener kata bunda amah harus jaga kebersihan abis pipis dilap pake handuk kecil ampe benar2 kering baru pake celana..semoga cepat smbuh bunda
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
batuk yang nggak kunjung sembuh -- Diskusi Umum 32
Penyakit Yang tak kunjung sembuh... -- Ngobrol Apa Saja 0
tak kunjung sembuh -- Ngobrol Apa Saja 1
Kondiloma Akuminata yang tak kunjung sembuh -- Diskusi Umum 13
keputihan berwarna kehijauan kental yang sulit sembuh -- Ngobrol Apa Saja 3


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 04:51.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com