Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Misc Stuff > Ngobrol Apa Saja

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
Novan...   TS 
 
Posts: 2
Default Udh telat haid 3 hari tp testpack msh negatif, apakah ini hamil?

Bunda2 aku member baru nih hehe, mau share ko jadwal haidku udh telat 3 hari tp pas TP msh negatif hixhix, yg dirasain stlh slesai masa subur kmrn meriang trs keputihan selama beberapa hari berwarna putih susu tp tdk gatal, pinggang sakit sm perut kadang2 keram aja nih, apa ini hamil bun? Udh nikah 1thn tp blm dikaruniai momongan jd berharap hamil hehe mohon infonya bun
 
Thread lain yang berhubungan:
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Promil anak ke2, telat 14 hari testpack negatif -- Diskusi Umum 0
telat 6 hari testpack negatif -- Ngobrol Apa Saja 23
testpack negatif, haid 2 hari, tapi gejala hamil -- Ngobrol Apa Saja 16
udah telat 14 hari tapi testpack negatif, hik... hik.. Pengen hamil -- Diskusi Umum 6
Telat 11 hari, testpack negatif, usg transV negatif, malah ada kista -- Diskusi Umum 7


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 11:57.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2025 IbuHamil.com