Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Misc Stuff > Ngobrol Apa Saja

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
Dynda...   TS 
 
Posts: 1
Default Vagina sering (maaf)kentut

Bunda, bunda..
adakah disini yg sering mengalami kentut pada vagina?
saya ko sering banget ya..
padahal saya belum pernah berhubungan sex apa lagi melahirkan. Jd takut bgt nih..
 
Thread lain yang berhubungan:
  #2  
Old
kunthi...
 
Posts: 52
 
Ibu Dynda,,,
Salam kenal,, saya anggota baru,

Gas keluar dari miss V, tidak usah khawatir, asalkan tidak berbau, karena jika berbau berarti ada masalah dengan miss V..

ini link artikle, mungkin lebih jelas.

Kok Keluar Gas dari Miss V? - Kompas.com

semoga membantu,,,
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Sulit BAB dan sering kentut,normalkah? -- Diskusi Umum 15
vagina sering kram saat hamil....:( -- Diskusi Umum 1
Flek,PD gatal,sering kentut dan sendawa tanda kehamilan awal???? -- Diskusi Umum 28
sering kentut apa pertanda hamil ya..... -- Diskusi Umum 36
Vagina sering sakit usia 15w -- Diskusi Umum 0


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 20:26.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2025 IbuHamil.com