Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Misc Stuff > Ngobrol Apa Saja

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #16  
Old
dianan...
 
Posts: 27
 
Wah rame nie..
Ikutan ah..

Saya sempet nunda 3 bln krn sblmnya kuret krn janin tidam berkembang. Dan stlh nunda itu alhamdullilllah lgs Hamil.
Alasan nunda 3 bln, untuk memperkuat Dan mempersiapkan rahim lg. Trus mengatur pola makan tidur Dan olahraga supaya sel telur saya Dan sperma suami lebih sehat sehingga tidak kejadian lg bayi berhenti berkembang di dlm kandungan.

Begitchuuuu
 
  #17  
Old
faradi...   TS 
 
Posts: 42
 
tujuan menikah
1.Menghasilkan keturunan secara halal.
Tujuan utama dari pernikahan adalah memperbanyak keturunan yang saleh dan shalehah
2.Menjaga diri dari perbuatan zina
Dengan adanya pernikahan, menjadikan cinta yang dimiliki antara sepasang kekasih halal hukumnya.
sumber: www. islampos. com

---------- Post added at 19:42 ---------- Previous post was at 19:31 ----------

Replying to: View Post
Menurut saya..

Jangan mengatur Tuhan..

Menunda kehamilan tanpa alasan yang kuat dan dibenarkan agama menurut saya adalah salah satu bentuk mengatur Tuhan..

Tuhan yang mengatur rezeki hambaNya.. Bukan hambaNya yg mengaturNya untuk kapan memberikan rezekiNya..

Just my opinion.. Mohon maaf bagi yg tersinggung..
bunda kli tuhan sdah siap memberi baby pda pasangan, trus pasangan menunda krna blum siap, trus itu hukumnya apa ya bun bentuk pengaturan atw ap ya

---------- Post added at 19:44 ---------- Previous post was at 19:42 ----------

Replying to: View Post
Wah rame nie..
Ikutan ah..

Saya sempet nunda 3 bln krn sblmnya kuret krn janin tidam berkembang. Dan stlh nunda itu alhamdullilllah lgs Hamil.
Alasan nunda 3 bln, untuk memperkuat Dan mempersiapkan rahim lg. Trus mengatur pola makan tidur Dan olahraga supaya sel telur saya Dan sperma suami lebih sehat sehingga tidak kejadian lg bayi berhenti berkembang di dlm kandungan.

Begitchuuuu
loh bunda menunda tp smpet hamil, menunda karena hbs kuret kan emng dianjurkan dktr demi kebaikan kesehatan

---------- Post added at 19:52 ---------- Previous post was at 19:44 ----------

Replying to: View Post
Bunda fara, berpendapat atau ngasih saran boleh aja bahkan sangat boleh, tp klo ngejudge bilang 'jangan' dlm kalimat bunda 'jangan menunda momongan' sprtinya kurang bijak utk disamaratakan ke semua org.
Bunda pip maaf sy numpang 'jawabin' prtanyaan bunda ts ke bunda, bunda pip bilang bukan utk berkembang biak 'DOANG'. Klo ada kata doang/cuma/hanya berarti bunda ts paham kan maksudnya.
Klo bunda merasa fine2 aja dgn kondisi bunda (yg punya anak sambil kuliah), apa kondisi dan situasi org lain sama semuanya dg bunda?


klo ada klo ad kta doang/cuma/hanya berarti? berarti ap bun mksudnya sya kurang paham
 
  #18  
Old
TriGal...
 
Posts: 1,902
 
Kalo saya bersatu dengan suami membentuk keluarga saling melengkapi. Anak adalah titipan Tuhan kalo memang kami ga dipercaya memiliki anak bukan berarti pernikahan kami jadi sia2. Ini pendapat saya ya bunda ts yg berbeda dengan bunda ts karena tiap pribadi itu unik.
 
  #19  
Old
ifsa...
 
Location: Kebumen
Posts: 1,491
 
Replying to: View Post
knpa bunda aq bkin thread ne ya krna bnyak teman menyesal untuk menunda momongan, ad yg 6-8thn pernkahan blum dkasih... takutnya omngan qt diAmiinin sma malaikat yg lewat... mending ngomong2 yg bagus...
berarti saya ngomong GA BAGUS dan diaminin malaikat gitu?!!!
saya hanya percaya semua sudah diatur oleh Alloh.manusia hanya terus berusaha&berdoa.bertaubat atas segala dosa,,Alloh maha pengampun.
anak itu rejeki,,rejeki Alloh yg ngatur.

---------- Post added at 20:10 ---------- Previous post was at 20:04 ----------

Replying to: View Post
Kalo saya bersatu dengan suami membentuk keluarga saling melengkapi. Anak adalah titipan Tuhan kalo memang kami ga dipercaya memiliki anak bukan berarti pernikahan kami jadi sia2. Ini pendapat saya ya bunda ts yg berbeda dengan bunda ts karena tiap pribadi itu unik.
setuju bun...
pernikahan adalah sebuah ibadah.saling menerima apa adanya,saling memahami hak&kewajiban.insya Alloh samawa...
saya&suami paham anak itu titipan,,jd sama sekali ga pernah meributkan kenapa ga punya2 anak.
 
  #20  
Old
lenynd...
 
Posts: 1,185
 
Hahahaha lucu dan sangat lucu sekali, maaf ya bunda TS apa yg saya utarakan berikut ini hanyalah sebuah opini dari apa yg saya baca dr tulisan bunda...

Setau saya didunia ini ga ada seorangpun, mahluk apapun yg bisa menentang kehendak yang Maha Kuasa.
Sekali Dia BerFirman, yg terjadi maka akan terjadi ga perduli sekuat apapun manusia berusaha untuk menolaknya, tapi Dia juga Tuhan yang Maha Pengasih dan Maha Mengerti apa yg terbaik bagi manusia itu sendiri, siapa kita yg cm manusia biasa berhak menghakimi manusia lainnya bahwa mereka berdosa karena sudah berkata menunda momongan krn hal ini dan itu??

Kalau sesama manusia saja bisa saling mengerti dan memahami alasan masing2 kenapa sampai menunda momongan terlebih lagi Dia yg berkuasa atas segalanya, yg Maha Mewujudkan apa yg diminta oleh hambaNya (dengan niat baik pastinya).

Tapi kembali lagi Tuhan lebih tau apa yg terbaik, ada yg sudah berencana menunda punya momongan tapi ternyata Tuhan berkehendak lain, justru malah dikasih cepet. Ada juga yg sudah niat banget pengen cepet punya momongan tapi Tuhan bilang nanti dulu belum waktunya.

Terus kita ini siapa yg pantas berkata bahwa mereka yg menunda momongan dan akhirnya malah dikasih lama punya momongan adalah akibat dari perkataan atau hukuman dari apa yg kita lakukan???

Maaf ini cuma pendapat pribadi no offense yah
 
You can't be perfect
But you can always be a better you
  #21  
Old
citrai...
 
Posts: 93
 
Terlepas pro kontra yg ada.. dlam lubuk hati yg pling dlam aq hanya ingin mendoakan semoga smwa bunda2 disini yg sedang berdoa menghrap momongan.. sgra dikabulkan doa2nya amiin amiin ya robbal allamin
 
  #22  
Old
fakhir...
 
Posts: 1,006
 
Replying to: View Post
tujuan menikah
1.Menghasilkan keturunan secara halal.
Tujuan utama dari pernikahan adalah memperbanyak keturunan yang saleh dan shalehah
2.Menjaga diri dari perbuatan zina
Dengan adanya pernikahan, menjadikan cinta yang dimiliki antara sepasang kekasih halal hukumnya.
sumber: www. islampos. com

---------- Post added at 19:42 ---------- Previous post was at 19:31 ----------



bunda kli tuhan sdah siap memberi baby pda pasangan, trus pasangan menunda krna blum siap, trus itu hukumnya apa ya bun bentuk pengaturan atw ap ya

---------- Post added at 19:44 ---------- Previous post was at 19:42 ----------



loh bunda menunda tp smpet hamil, menunda karena hbs kuret kan emng dianjurkan dktr demi kebaikan kesehatan

---------- Post added at 19:52 ---------- Previous post was at 19:44 ----------





klo ada klo ad kta doang/cuma/hanya berarti? berarti ap bun mksudnya sya kurang paham
Ya sudahlah klo ga paham. Coba lebih banyak belajar, menambah ilmu dan wawasan, bunda. Karena mendidik anak itu sangat perlu ilmu.
 
  #23  
Old
pip201...
 
Location: NLD
Posts: 1,312
 
Replying to: View Post
hai bunda smw... banyak pro dan kontra dgn masalah ini.... soalnya ada pngalaman mndalam soal menundanya momongan... dua shabat sya yg menikah duluan hampir 8thn menikah blum dkasih momongan promil kedokter typ blan smapai akhirnya dy mnyesal blang untuk menunda kehamilan... anak pnya rejeki masing2 bunda...

---------- Post added at 18:53 ---------- Previous post was at 18:40 ----------



bunda numpang tanya?? klo bukan untuk berkembang biak knpa bunda disini banyak yg promil ya...??? bukannya Anak sudah bawa rejeki masing2... pnya anak itu kebahagian loh bun bkan beban, sya tidak bkrja bun tp bisa mnghidupi anakku, tidak smapai hutang2

---------- Post added at 18:59 ---------- Previous post was at 18:53 ----------



teman sya kuliah jga smpet menunda alasannya jga pngen selesai kuliah 5thn mrka sudah menikah tp smpai skrng blm ad baby, saya jga kuliah bunda smster 5sya mngandung msuk smester 7sya melahirkan alhmdll kuliah tdk pernah absen lulus memuaskan bimbingan lancar wlw pnya baby kecil wisuda ditemani anak dan suami... itu suatu kebahagian trsendiri loh bun...
Silahkan dibaca ulang tulisan saya baik2 ya, bu. Pelaaaan pelaaaaan bacanya, jangan sambil nglamun. Dan sekali lagi itu PENDAPAT saya yaaaa. Kalau ibu2 disini yg lain sibuk promil, mgkn mmg ada yg sependapat dengan anda: nikah -> harus lgs beranak. Oh, dan abaikan juga yg promilnya setelah sempat nunda loh ya.
Mengenai kata2 "doang", bu Fakhira pas tepat sasaran dalam menjabarkan arti kata doang. Mantap.

Oh saya pernah dengar juga kok kalau anak ada rejekinya masing2 (mgkn kitab di agama anda ada dibahas? Saya krg paham), tapi kita juga dikaruniai kepala untuk berpikir, kalau sekiranya mmg keadaan ekonomi tdk memungkinkan atau keluarga sdg ada masalah, saya tetap berpendapat, lbh baik tidak egois melahirkan anak di dlm situasi spt itu. Sekali lagi itu pendapat lho yah.
Btw, kebetulan saya sudah punya anak, bu, jadi tidak perlu diberitau gimana bahagianya punya anak Dan saya join forum ini bkn buat promil.

Last but not least, kalau ibu mau wrap up diskusi ini dr sisi Islam saja, berarti abaikan saja pendapat saya. Cuz then we are certainly not standing on the same platform :-)

---------- Post added at 21:00 ---------- Previous post was at 20:58 ----------

Replying to: View Post
Ya sudahlah klo ga paham. Coba lebih banyak belajar, menambah ilmu dan wawasan, bunda. Karena mendidik anak itu sangat perlu ilmu.
Sekali lagi sangat tepat sasaran. Lanjutkan! :-)
 
I speak my mind. But when I choose to shut, then you're simply not worth my time.
  #24  
Old
faradi...   TS 
 
Posts: 42
 
saya cmn mengingatkan bunda... ya slahkan untuk menunda...
 
  #25  
Old
Riri n...
 
Posts: 190
 
Yaelah bu TS keadaan atau kondisi org ga bs dong disamaratakan, ya bu ts kuat ngejalanin kul sambilan hamil, klw sy ga sanggup soalnya urusan skripsi sy itu ribet, gag hamil aja sy keok nungguin dosen pembimbing seharian apa lg hamil..

Sy gag setuju aja bunda ts ngejudge pasutri yg menunda momongan bakal sulit punya anak kelak..
 
  #26  
Old
bocism...
 
Posts: 598
 
Hmm, bund. Mungkin maksud bund ts baik, tp cara penyampaiannya yg kurang berkenan. Dan lagi kalau ts bikin trit di forum berarti ts melempar sebuah tema diskusi. Tentu saja ada yg pro dan kontra dan bund ts tdk harus sependapat, tp bund ts harus mengayomi keduanya krn bund ts tuan rumah yg mengundang tamu pro & kontra berdatangan mgkn bs diawali dgn berterima kasih krn meluangkan wkt bergabung dan berpendapat di trit bunda, bukannya balas dikomen yg rada sarkastik menurut sy.

Btw, sy pro jangan menunda keturunan begitu siap lahir batin, hehe. Kalw blm siap ya jangan dulu. Peace.
 
Don't pity or stare, move and help
  #27  
Old
nita f...
 
Location: Salatiga
Posts: 1,248
 
itukan cm sepenggal pengalaman yg ibu ts ketahui dr 2 sahabat ibu ts...gabisa disamaratakan dong ya. semua sdh d atur dr sononya,sdh d atur Tuhan.

oh iyaaaa....tujuan menikah versi ibu ts apa?itu kan ibu kutip dr sumber yh terlampir...
tujuan menikah bg stiap pasutri jg gabisa d samaratakan...
 
there is no greater blessing
than being called MOM
  #28  
Old
Simpho...
 
Posts: 33
 
Hmm... Nyimak aja dah
 
  #29  
Old
BabyN...
 
Location: Jakarta Utara
Posts: 2,188
 
Replying to: View Post
Bunda2pngantin baru jgn pernah pnya omngan untuk menunda khamilan krna ingin pacaran dlu, atw aplah alasannya... klo beneran ditundah sma Allah smpek bertahun2 apa gak lbih nyesek.... klo sdah siap menikah yuuuk lbih persiapkan diri untuk mendpatkan momongan...
Replying to: View Post
hai bunda smw... banyak pro dan kontra dgn masalah ini.... soalnya ada pngalaman mndalam soal menundanya momongan... dua shabat sya yg menikah duluan hampir 8thn menikah blum dkasih momongan promil kedokter typ blan smapai akhirnya dy mnyesal blang untuk menunda kehamilan... anak pnya rejeki masing2 bunda...

---------- Post added at 18:53 ---------- Previous post was at 18:40 ----------



bunda numpang tanya?? klo bukan untuk berkembang biak knpa bunda disini banyak yg promil ya...??? bukannya Anak sudah bawa rejeki masing2... pnya anak itu kebahagian loh bun bkan beban, sya tidak bkrja bun tp bisa mnghidupi anakku, tidak smapai hutang2

---------- Post added at 18:59 ---------- Previous post was at 18:53 ----------



teman sya kuliah jga smpet menunda alasannya jga pngen selesai kuliah 5thn mrka sudah menikah tp smpai skrng blm ad baby, saya jga kuliah bunda smster 5sya mngandung msuk smester 7sya melahirkan alhmdll kuliah tdk pernah absen lulus memuaskan bimbingan lancar wlw pnya baby kecil wisuda ditemani anak dan suami... itu suatu kebahagian trsendiri loh bun...
Replying to: View Post
knpa bunda aq bkin thread ne ya krna bnyak teman menyesal untuk menunda momongan, ad yg 6-8thn pernkahan blum dkasih... takutnya omngan qt diAmiinin sma malaikat yg lewat... mending ngomong2 yg bagus...

---------- Post added at 19:20 ---------- Previous post was at 19:19 ----------



bunda apa sech tujuan utama menikah??
Replying to: View Post
tujuan menikah
1.Menghasilkan keturunan secara halal.
Tujuan utama dari pernikahan adalah memperbanyak keturunan yang saleh dan shalehah
2.Menjaga diri dari perbuatan zina
Dengan adanya pernikahan, menjadikan cinta yang dimiliki antara sepasang kekasih halal hukumnya.
sumber: www. islampos. com


---------- Post added at 19:42 ---------- Previous post was at 19:31 ----------



bunda kli tuhan sdah siap memberi baby pda pasangan, trus pasangan menunda krna blum siap, trus itu hukumnya apa ya bun bentuk pengaturan atw ap ya

---------- Post added at 19:44 ---------- Previous post was at 19:42 ----------



loh bunda menunda tp smpet hamil, menunda karena hbs kuret kan emng dianjurkan dktr demi kebaikan kesehatan

---------- Post added at 19:52 ---------- Previous post was at 19:44 ----------





klo ada klo ad kta doang/cuma/hanya berarti? berarti ap bun mksudnya sya kurang paham
Replying to: View Post
saya cmn mengingatkan bunda... ya slahkan untuk menunda...
Kalau dibaca comment TS di sini seperti ingin mengingatkan tapi bahasanya seperti pihak yg paling tahu & paling benar. Contoh yg diberikan kan hanya 2 org dr sahabat TS, itu blm bs dijadikan patokan kali yah. Kalau memang mau mengingatkan,ingatkan dgn bahasa yg baik& enak dibaca. Jgn berkomentar seperti ingin menempatkan diri di posisi Tuhan..

Tujuan menikah dr setiap pasangan itu berbeda2 bun, jgn dipukul rata dgn mengambil dr artikel...

Betul kalau dibilang anak pny rejeki masing2, tp alangkah lebih baiknya kalau mau pny anak semuanya dipersiapkan matang2 apalagi dr segi materi, krn pny anak itu tanggung jawabnya besar. Jgn asal pny pemikiran "anak bawa rejeki", trs pny anak sebanyak2nya dan anaknya tdk diberi makan bergizi, tdk disekolahkan dgn baik, dll...

Jd kalau ada pasangan yg ingin menunda pny anak, itu urusan mereka masing2 kali. Menurut saya malah pasangan yg mempersiapkan materi terlebih dahulu sblm pny anak lbh dewasa dibandingkan org yg sudah mengalami kesulitan biaya hidup tp beranak mulu...
 
  #30  
Old
Priska...
 
Posts: 306
 
Replying to: View Post
bunda priska.. klo boleh tau calon suaminya di jayapura kerja apa y, soalnya aq jg di papua..
iya setuju sama bunda pip..

---------- Post added at 18:37 ---------- Previous post was at 18:35 ----------

bunda priska.. klo boleh tau calon suaminya di jayapura kerja apa y, soalnya aq jg di papua..
iya setuju sama bunda pip
calon saya kerja di smart multi finance Bun, kantor nya gabung sama daihatsu entrop
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
di tunda lagi :( -- Ngobrol Apa Saja 0
solusi tepat untuk hamil & membantu untuk para ibu yg blm pnya momongan :) -- Area Promosi 1
boleh kh tunda dlu priksa ny -- Ngobrol Apa Saja 8
3 tahun menikah blm pnya momongan -- Kenalan Yuk! 8
pengen cepet punya momongan, uda lama nikah tapi belum punya momongan. -- Area Promosi 0


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 04:00.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com