Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Kehamilan > IbuHamil.com > Kenalan Yuk!

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
vinawl...   TS 
 
Posts: 1
Default bayi lahir prematur diusia 28 minggu dengan berat lahir 1,3 kg

Anakku lahir prematur di usia kehamilan 28 minggu dg berat lahir 1,3 kg dikarenakan ketuban pecah lebih dulu.
Nah anak saya baru kelihatan disalah satu matanya kayak ada perbedaan di pupilnya ...kata dokter mata disarankan usg dulu tp saya takut dikarenakan bb nya masih 2,4 kg. Dokter mendiagnosa terkena retinablastoma, apakah anak saya bisa sembuh ?
 
  #2  
Old
itoel...
 
Location: Slamet, Tumpang, Malang
Posts: 1,331
 
Kalau segera ditangani insyaallah bisa sembuh. Ikuti saran dokter aja bu.
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Retina Prematur pada Bayi Prematur dan Berat lahir Rendah -- Diskusi Umum 15
Bayi saya lahir prematur... -- Diskusi Umum 14
Bayi lahir prematur 2 kali -- Ngobrol Apa Saja 2
Putriku lahir diusia 32 week dengan berat 1.484 gr -- Diskusi Umum 11
bayi kembar lahir prematur -- Diskusi Umum 9


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 05:59.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com