Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
NisaBa...   TS 
 
Location: bekasi
Posts: 18
Default Makanan sehat buat ibu hamil pas sahur+ buka

Assalamu'alaikum.. Bunda semua.. Hari ini pd puasa nggak ?? Alhamdulillah aq puasa hari ini , kira makanan yg baik+sehat saat sahur dan buka apa yaa ?
 
Thread lain yang berhubungan:
  #2  
Old
Reema ...
 
Posts: 3
 
Saya puasa bun, alhamdulillah tahan.. dan gerakan dedek bayi juga masih aktif bahkan lebih banyak geraknya lho...walopun cuaca di indonesia tahun ini cukup panas saat ramadhan namun allah punya kuasa utk ummatNya, semoga ramadhan kali ini banyak membawa berkah bagi kita ibu2 hamil dan menyusui ya bunda semua...
 
  #3  
Old
bocism...
 
Posts: 598
 
kalau ikut saran dokter:

sahur:
1. karbo 3 porsi, misal nasi+roti gandum+kentang biar g bosan
2. lauk 2 potong
3. buah 1 potong
4. sayur 1 mangkok
5. susu 1 gelas
6. air 3 gelas

buka:
1. karbo 1 porsi, misal roti
2. buah 1 potong
3. air 2 gelas
4. sayur 1 mangkok

makan malam:
1. karbo 2 porsi
2. lauk 1 potong
3. buah 1 potong
4. air 3 gelas
5. sayur 1 mangkok

semoga membantu y bunda
 
Don't pity or stare, move and help
  #4  
Old
Ririn ...
 
Posts: 203
 
Saya puasa buandaaa...
Sama saya jg pengen tw info makanan yg baik+sehat sehat untuk sahur + buka.. Apalagi saya Hamilnya baru 4w kurang lebih butuh info bgt hehe

---------- Post added at 14:31 ---------- Previous post was at 14:27 ----------

Replying to: View Post
kalau ikut saran dokter:

sahur:
1. karbo 3 porsi, misal nasi+roti gandum+kentang biar g bosan
2. lauk 2 potong
3. buah 1 potong
4. sayur 1 mangkok
5. susu 1 gelas
6. air 3 gelas

buka:
1. karbo 1 porsi, misal roti
2. buah 1 potong
3. air 2 gelas
4. sayur 1 mangkok

makan malam:
1. karbo 2 porsi
2. lauk 1 potong
3. buah 1 potong
4. air 3 gelas
5. sayur 1 mangkok

semoga membantu y bunda
Itu karbonya 3 porsi d makan skaligus Bundd??
 
  #5  
Old
bocism...
 
Posts: 598
 
@bunda ririn, iya bunda. g banyak kok seporsinya. segenggam tangan /5 sdm cukup bunda

---------- Post added at 15:38 ---------- Previous post was at 15:33 ----------

contoh sahur saya tadi pagi bund:
1. nasi+roti tawar gandum 1 lembar
2. cah sayur tahu + 1/2 telor dadar
3. semangka
4. susu sereal (dihitung susu+karbo)
5. air 3 gelas

alhamdulillah sampai jam segini belum datang laparnya
 
Don't pity or stare, move and help
  #6  
Old
Ririn ...
 
Posts: 203
 
Replying to: View Post
@bunda ririn, iya bunda. g banyak kok seporsinya. segenggam tangan /5 sdm cukup bunda

---------- Post added at 15:38 ---------- Previous post was at 15:33 ----------

contoh sahur saya tadi pagi bund:
1. nasi+roti tawar gandum 1 lembar
2. cah sayur tahu + 1/2 telor dadar
3. semangka
4. susu sereal (dihitung susu+karbo)
5. air 3 gelas

alhamdulillah sampai jam segini belum datang laparnya

sippp bund... Nice info..
Terimakassi...
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
makanan sehat buat promil -- Diskusi Umum 0
makanan sehat untuk ibu hamil & menyusui -- Area Promosi 0
Makanan Sehat Agar Cepat Hamil -- Diskusi Umum 18
Makanan sehat untuk hamil muda -- Diskusi Umum 0
share menu buka n sahur enak dan praktis -- Ngobrol Apa Saja 0


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 04:01.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com