Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Misc Stuff > Ngobrol Apa Saja

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #316  
Old
ummi k...   TS 
 
Location: di persingahan
Posts: 4,357
 
Replying to: View Post
Skrg lagi promil usaha dan do'a bund
Bulanln lalu promil madu penyubur bund.. udah capek beli ini itu.. mending promil sama Yang Kuasa aja lebih manjur bund
sudah pernahkan berkonsultasi pada dokter SpOG (K) dan Androlog....?
 
  #317  
Old
umy sh...
 
Posts: 39
 
Replying to: View Post
sudah pernahkan berkonsultasi pada dokter SpOG (K) dan Androlog....?
Sudah bund... kata dokter nyaa karna masih proses pemulihan Obat KB ,, dulu setelah akad aku nunda nya pakek KB pil bunda... kata temen2 kan kalau ngepil gk akan mengeringkan rahim.. jadii ya aku ikut saran dari temen2 bund.. dan kata bumer juga bagusan pil dari pada inject, akhirnyaa saya ngepil selama 5 bln ... setelah itu
Krna uda pngen dung..lngsung berhenti ngepil nyaa tapi ternyata apa di kata. Skrg udah terlanjur bund ... harus sabar nunggu deehh
 
  #318  
Old
ummi k...   TS 
 
Location: di persingahan
Posts: 4,357
 
Replying to: View Post
Sudah bund... kata dokter nyaa karna masih proses pemulihan Obat KB ,, dulu setelah akad aku nunda nya pakek KB pil bunda... kata temen2 kan kalau ngepil gk akan mengeringkan rahim.. jadii ya aku ikut saran dari temen2 bund.. dan kata bumer juga bagusan pil dari pada inject, akhirnyaa saya ngepil selama 5 bln ... setelah itu
Krna uda pngen dung..lngsung berhenti ngepil nyaa tapi ternyata apa di kata. Skrg udah terlanjur bund ... harus sabar nunggu deehh
bersabar ya umy...
berarti masih besar harapan untuk bisa hamil secara alami, ini adalah kabar baik untuk bunda.
semoga efek dari minum pil KB tersebut segera hilang sehingga haid bunda bisa normal kembali siklusnya, dan semoga Allah segera memberikan kehamilan itu sebagai anugrah terindah-Nya untuk keluarga bunda dalam waktu yang tidak terlalu lama lagi...amin.
 
  #319  
Old
merlyn...
 
Posts: 8
 
Haiii,,, bunda_bunda,, salam kenal yaa,,, masuk ke forum ini terasa seperti banyak sodara yg seperjuangan untuk bisa punya momongan. Semoga kt semua cepat di ksh momongan yaaa,,,,,♡♡♡ Bunda Ummi,,aku baca cerita bunda jd terharu, bunda nunggu malaikat kecil selama 16 thn, kl aku sampai skrg uda mau 11thn,, aku keguguran 2 kali, yg pertama mei 2011 keguguran krn kecapean dan waktu TP hasilnya Negatif sampe 3 kali. Jd aku anggap ngk lg isi aku tetap kerja aja, sampe satu malam aku pendarahan hebat suami langsung bwh ke RS Hermina. Dan dokter bilang ngk bisa di pertahankan, dan hamil kedua aku dinyatakan dokter hamil di luar kandungan yg sedihnya saluran tuba sebelah kanan harus di angkat (operasi) jd skrg tinggal yg sebalah kiri, dokter bilang sih aku masih bisa hamil jgn putus asa, itu sangat menguatkan aku,,, bulan ini aku harusnya dpt tamu bulanan tanggal 20. Tp tgl 1 aku flek cuma 1 hari,,, dan sampe skrg lom dtg tamunya,,, semoga tanda"nya aku hamil tolong doanya yaaa,,, bunda" cantikkk,,, peluk bunda" seperjuangan,,, peluk bunda Ummi
 
  #320  
Old
fentri...
 
Posts: 40
 
Ummi khanza. Tulisannya bagus bgt . #ngefans #semangat ummi
 
  #321  
Old
ummi k...   TS 
 
Location: di persingahan
Posts: 4,357
 
Replying to: View Post
Haiii,,, bunda_bunda,, salam kenal yaa,,, masuk ke forum ini terasa seperti banyak sodara yg seperjuangan untuk bisa punya momongan. Semoga kt semua cepat di ksh momongan yaaa,,,,,♡♡♡ Bunda Ummi,,aku baca cerita bunda jd terharu, bunda nunggu malaikat kecil selama 16 thn, kl aku sampai skrg uda mau 11thn,, aku keguguran 2 kali, yg pertama mei 2011 keguguran krn kecapean dan waktu TP hasilnya Negatif sampe 3 kali. Jd aku anggap ngk lg isi aku tetap kerja aja, sampe satu malam aku pendarahan hebat suami langsung bwh ke RS Hermina. Dan dokter bilang ngk bisa di pertahankan, dan hamil kedua aku dinyatakan dokter hamil di luar kandungan yg sedihnya saluran tuba sebelah kanan harus di angkat (operasi) jd skrg tinggal yg sebalah kiri, dokter bilang sih aku masih bisa hamil jgn putus asa, itu sangat menguatkan aku,,, bulan ini aku harusnya dpt tamu bulanan tanggal 20. Tp tgl 1 aku flek cuma 1 hari,,, dan sampe skrg lom dtg tamunya,,, semoga tanda"nya aku hamil tolong doanya yaaa,,, bunda" cantikkk,,, peluk bunda" seperjuangan,,, peluk bunda Ummi
salam kenal kembali bunda merlyn...
inilah kisah hidup kita yang penuh dengan tantangan dan cobaan agar kita lebih bersabar dan bersyukur...
saat ini penantian kami sudah mencapai 18 tahun, namun rasa sedih seperti dahulu tak lagi begitu terasa, sehingga sedikitnya bisa memberikan motivasi kepada bunda lain yang sedang berjuang untuk promil. karena mungkin juga efek kebal dari terbiasa....sehingga bahagia itu nyata dengan menata hati untuk tidak terus merana dalam dilema.

bunda beruntung sekali sudah pernah merasakan kehamilan itu, meskipun prosesnya dua kali berakhir sebelum waktunya, namun ini adalah kabar baik untuk kesempatan yang lebih besar menerima kehamilan berikutnya. sesuatu yang sulit dan lama prosesnya, sanggat memungkinkan hasilnya juga akan sanggat istimewa karena akan menjadi akhir dari sebuah penantian panjang yang melewati banyak rintangan. semoga dengan terlambatnya haid bunda bulan ini adalah signal yang baik untuk melakukan Tp kembali... saya mendo'akan dengan setulus hati agar hasil positif terang dan jelas, dan semoga segala prosesnya di mudahkan dengan hasil yang sesuai harapan yaitu lahirnya seorang bayi yang sehat dan tidak kurang satu apaun, sehingga penantian bunda selama 11 tahun ini berakhir dengan kebahagiaan yang memang indah pada waktunya...amin.
 
  #322  
Old
merlyn...
 
Posts: 8
 
Amin,,, amin,, amin,,, makasih ya bun doa dan nasehatnya,,,, peluk bunda Ummi,,♡♡♡♡☆☆☆☆
 
  #323  
Old
ummi k...   TS 
 
Location: di persingahan
Posts: 4,357
 
Replying to: View Post
Ummi khanza. Tulisannya bagus bgt . #ngefans #semangat ummi
terimakasih bunda fenti, tulisan ini mewakili suara hati saya.....

 
  #324  
Old
Putri ...
 
Posts: 4
 
Ummi .... salam kenal y umm
Sy br nikah akhir bulan juli kemarin, ingin segera hamil jg...
MasyaaAllah baca thred nya ummi khanza ... sy semakin merasa diri ini kurang bersyukur.. betapa lemahnya iman ini, malu sm Allah , jazakillah khair y ummm... thread ini seperti tamparan halus buat sy untuk semakin banyak bersyukur pd Allah.

Ummi ... semoga Allah segera anugerahkan kita anak2 yg menyejukkan hati y umm

“Wahai Rabbku, berilah aku dari sisi Engkau seorang anak yang baik. Sesungguhnya Engkau Maha Pendengar doa".
Ali Imran:38.
 
  #325  
Old
ummi k...   TS 
 
Location: di persingahan
Posts: 4,357
 
Replying to: View Post
Ummi .... salam kenal y umm
Sy br nikah akhir bulan juli kemarin, ingin segera hamil jg...
MasyaaAllah baca thred nya ummi khanza ... sy semakin merasa diri ini kurang bersyukur.. betapa lemahnya iman ini, malu sm Allah , jazakillah khair y ummm... thread ini seperti tamparan halus buat sy untuk semakin banyak bersyukur pd Allah.

Ummi ... semoga Allah segera anugerahkan kita anak2 yg menyejukkan hati y umm

“Wahai Rabbku, berilah aku dari sisi Engkau seorang anak yang baik. Sesungguhnya Engkau Maha Pendengar doa".
Ali Imran:38.
salam kenal kembali bunda Putri.....
selamat untuk pernikahanya ya bunda, semoga senantiasa membawa kebahagiaan dan keharmonisan dalam rumah tangga impian semua pasangan yang SAMAWA, amin.

rasa dan keinginan itu adalah bentuk pengharapan yang sanggat wajar, dalam sebuah pernikahan tentunya kita sanggat berharap untuk segera mendapatkan buah dari ikatan bathin dan cinta kasih ini, untuk saat ini bunda hanya butuhkan kesabaran saja... karena semuanya akan indah pada waktunya....nikmatilah hari-hari yang penuh madu bersama suami dengan hati yang relax sembari banyak berdo'a, Insya Allah jika Allah sudah menetapkan garisnya maka apa yang bunda harapkan akan segera menjadi kenyataan, amin....


“Wahai Rabbku, berilah aku dari sisi Engkau seorang anak yang baik. Sesungguhnya Engkau Maha Pendengar doa".
Ali Imran:38.

amin ya Allah.....amin ya Robbal 'alamin.......
 
  #326  
Old
adlina...
 
Posts: 1
 
Trnyata q banyak temenya yg msh blom di karuniai momongan. Q udh 2 thn nikah blom dikaruniai jg. rasa minder yg sllu menguasai diri sulit dikendalikn.
 
  #327  
Old
ummi k...   TS 
 
Location: di persingahan
Posts: 4,357
 
Replying to: View Post
Trnyata q banyak temenya yg msh blom di karuniai momongan. Q udh 2 thn nikah blom dikaruniai jg. rasa minder yg sllu menguasai diri sulit dikendalikn.

hai salam kenal dari saya ya bunda adlina....
betul...kita tidak sendirian dalam penantian ini,
anak adalah rezeki dari Allah yang tidak bisa kita paksakan kehadiranya...
jadi kita tidak perlu bersedih dan minder untuk menghadapi kehidupan nyata yang terkadang kurang bersahabat dengan keadaan kita, karena hidup ini akan terus berlalu, dan sanggat rugi jika kita mengisinya dengan kesedihan, setidaknya itu yang pernah saya alami dulu....namun seiring waktu rasa pasrah dan bersyukur untuk kelebihan lainya itu lebih terasa nikmat, sehingga galau dan minder tidak lagi menjadi momok untuk hari kedepanya....

yakinlah bunda, akan ada kelebihan lain di balik satu kekurangan ini... dan akan tiba saatnya bagi bunda untuk menikmati keindahan tersebut karena Allah senantiasa bersama hamba-Nya yang bersabar dan ikhlas menghadapi cobaan-Nya.
terus berusaha, berdo'a dan berserah pada hasil akhirnya....
semoga apa yang bunda harapkan akan segera menjadi kenyataan, amin....
btw, bunda sudah pernah coba promil apa saja...?

 
  #328  
Old
cahaya...
 
Location: sidoarjo
Posts: 86
 
Replying to: View Post
Bunda sayang
Bagi yang sudah bertahun-tahun menantikan kehamilan Jangan bersedih kalau sampai saat ini usaha bunda belum berhasil untuk bisa positif hamil. Jangan mengerutu kalau banyak kabar dari sahabat, keluarga atau bahkan saudara sendiri yang mengabarkan kehamilan mereka padahal usia perkawinanya baru berselang bulan, jangan marah kalau ada yang mengeluarkan pertanyaan klasik " kok belum hamil sih?,". Atau kata-kata apalah yang bernada merendahkan. Jangan benci mereka yang selalu memberi saran yang terkadang tidak masuk akal.


Mungkin belum saatnya bunda. Karna jalan hidup kita tidak ada yang segaris, Allah menciptakan kita sanggat unik begitupun takdinya. Kita diberikan karunia air mata bukan selalu untuk meratapi nasib, bukan juga hanya untuk meluapkan kesedihan. Namun ada kalanya air mata tak terbendung buat kebahagiaan, dan setiap kita berhak untuk bahagia.

Banyak hal yang kita lakukan dalam hidup ini,namun tidak dilakukan orang lain, dan banyak hal yang kita miliki namun tak dimiliki orang lain, kelebihan dan kekurangan adalah kotrad manusia. Begitu banyak hal biasa yang bisa kita ubah menjadi indah, dan begitu banyak hal yang bisa kita selesaikan dengan senyum, kenapa kita menghabiskan banyak waktu untuk mengubur semua, kenapa kita melakukan hal-hal yang membuat kita jadi terpuruk,

Bunda....
Allah menciptakan apa yang ingin diciptakanya, dan Allah memberi apa yang ingin diberinya, kita sebagai hamba hanya bisa memohon, menerima dan pasrah. Adalah kewajiban kita sebagai hamba untuk terus memohon tanpa bisa memaksa kepadaNya, dan adalah hak kita untuk menerima tanpa bisa menolak takdir Nya, dan adalah pilihan kita untuk pasrah menjalani semuanya,

Bunda
Apa yang bunda rasakan itu juga telah saya lalui, saya menikah tahun 98 jadi sekarang sudah berlalu selama 16 tahun. Sangat lama buat sebuah penantian, ya selama itu lah saya menanti dan melalui hari-hari dengan satu harapan untuk bisa merasakan kehamilan, banyak hal dan banyak materi yang kami keluarkan untuk satu tujuan itu. Namun Allah belum mempercayakan kepada kami untuk menimang seorang anak yang terlahir dari darah daging sendiri.

Rasa marah, sedih, prustasi dan mengurung diri dari kehidupan sosial pernah saya alami, hingga kehancuran rasa percaya diripun juga saya rasakan. Saya terpuruk dalam kegelapan yang tersembunyi dilubuk hati ini, namun ternyata semua itu tetap berlalu tanpa ada yang bisa di ubah lagi, hingga akhirnya kepasrahan itu hadir, ternyata damai itu sanggat indah, setelah ego dan logika bisa sejajar. Belum punya anak bukan berarti suatu aib yang harus dikutuk, karna semuanya adalah kehendak yang maha kuasa, bagi bunda yang terus berjuang, kita tidak sendiri, banyak yang menjalani hidup seperti kita ternyata banyak juga diantara mereka yang bisa tersenyum lepas diantara banyaknya yang terus meratap. Saat nya akan tiba karna Allah maha tau yang terbaik untuk hambanya, sementara hambanya hanya tau apa yang di inginkanya,

Maaf ya bun,
Gak ada maksud menggurui. Ini hanya sebuah motivasi dan penyemangat buat kita yang lagi promil, dan Allah hanya akan memberikan cobaan pada orang yang mampu memikulnya, dengan ketabahan kita selama ini semoga Allah memberikan apa yang kita harapkan pada saat yang tepat, amin

Mari kita lanjutkan perjuangan, usaha, berdoa dan pasrahkan. Tutup telinga dari orang yang tidak tau betapa kita juga sangat ingin jadi seorang ibu, anggaplah mereka tidak mengerti karna mereka tidak pernah berada diposisi kita, SEMANGGAT!
terima kasih bunda semangatnya
mungkin perjuangan sya juga belum ada apa-apanya darin bunda-bunda lainnya
semoga ALLAh memberikan kita kesempatan untuk merasakan seprti wanita lain ya bunda
 
  #329  
Old
ummi k...   TS 
 
Location: di persingahan
Posts: 4,357
 
Replying to: View Post
terima kasih bunda semangatnya
mungkin perjuangan sya juga belum ada apa-apanya darin bunda-bunda lainnya
semoga ALLAh memberikan kita kesempatan untuk merasakan seprti wanita lain ya bunda
kita saling mensupport ya bunda...
karena bukanlah hal yang mudah untuk berdamai dengan hati dan pikiran kita untuk serta merta menerima secara ikhlas apa yang kita lami, namun hakikinya kita sebagai hamba yang lemah tidak akan bisa memaksakan apapun yang kita harapkan untuk menjadi wujud kenyataan, namun kita hanya dapat terus berusaha dan berikhtiar agar Allah segera mengijabah do'a kita selama ini, amin...
yakinlah...kesempatan kita kan ada waktunya.....terus semangat ya bunda...mari peluk bunda cahaya.....

 
  #330  
Old
Bunda ...
 
Posts: 67
 
Replying to: View Post
Bunda sayang
Bagi yang sudah bertahun-tahun menantikan kehamilan Jangan bersedih kalau sampai saat ini usaha bunda belum berhasil untuk bisa positif hamil. Jangan mengerutu kalau banyak kabar dari sahabat, keluarga atau bahkan saudara sendiri yang mengabarkan kehamilan mereka padahal usia perkawinanya baru berselang bulan, jangan marah kalau ada yang mengeluarkan pertanyaan klasik " kok belum hamil sih?,". Atau kata-kata apalah yang bernada merendahkan. Jangan benci mereka yang selalu memberi saran yang terkadang tidak masuk akal.


Mungkin belum saatnya bunda. Karna jalan hidup kita tidak ada yang segaris, Allah menciptakan kita sanggat unik begitupun takdinya. Kita diberikan karunia air mata bukan selalu untuk meratapi nasib, bukan juga hanya untuk meluapkan kesedihan. Namun ada kalanya air mata tak terbendung buat kebahagiaan, dan setiap kita berhak untuk bahagia.

Banyak hal yang kita lakukan dalam hidup ini,namun tidak dilakukan orang lain, dan banyak hal yang kita miliki namun tak dimiliki orang lain, kelebihan dan kekurangan adalah kotrad manusia. Begitu banyak hal biasa yang bisa kita ubah menjadi indah, dan begitu banyak hal yang bisa kita selesaikan dengan senyum, kenapa kita menghabiskan banyak waktu untuk mengubur semua, kenapa kita melakukan hal-hal yang membuat kita jadi terpuruk,

Bunda....
Allah menciptakan apa yang ingin diciptakanya, dan Allah memberi apa yang ingin diberinya, kita sebagai hamba hanya bisa memohon, menerima dan pasrah. Adalah kewajiban kita sebagai hamba untuk terus memohon tanpa bisa memaksa kepadaNya, dan adalah hak kita untuk menerima tanpa bisa menolak takdir Nya, dan adalah pilihan kita untuk pasrah menjalani semuanya,

Bunda
Apa yang bunda rasakan itu juga telah saya lalui, saya menikah tahun 98 jadi sekarang sudah berlalu selama 16 tahun. Sangat lama buat sebuah penantian, ya selama itu lah saya menanti dan melalui hari-hari dengan satu harapan untuk bisa merasakan kehamilan, banyak hal dan banyak materi yang kami keluarkan untuk satu tujuan itu. Namun Allah belum mempercayakan kepada kami untuk menimang seorang anak yang terlahir dari darah daging sendiri.

Rasa marah, sedih, prustasi dan mengurung diri dari kehidupan sosial pernah saya alami, hingga kehancuran rasa percaya diripun juga saya rasakan. Saya terpuruk dalam kegelapan yang tersembunyi dilubuk hati ini, namun ternyata semua itu tetap berlalu tanpa ada yang bisa di ubah lagi, hingga akhirnya kepasrahan itu hadir, ternyata damai itu sanggat indah, setelah ego dan logika bisa sejajar. Belum punya anak bukan berarti suatu aib yang harus dikutuk, karna semuanya adalah kehendak yang maha kuasa, bagi bunda yang terus berjuang, kita tidak sendiri, banyak yang menjalani hidup seperti kita ternyata banyak juga diantara mereka yang bisa tersenyum lepas diantara banyaknya yang terus meratap. Saat nya akan tiba karna Allah maha tau yang terbaik untuk hambanya, sementara hambanya hanya tau apa yang di inginkanya,

Maaf ya bun,
Gak ada maksud menggurui. Ini hanya sebuah motivasi dan penyemangat buat kita yang lagi promil, dan Allah hanya akan memberikan cobaan pada orang yang mampu memikulnya, dengan ketabahan kita selama ini semoga Allah memberikan apa yang kita harapkan pada saat yang tepat, amin

Mari kita lanjutkan perjuangan, usaha, berdoa dan pasrahkan. Tutup telinga dari orang yang tidak tau betapa kita juga sangat ingin jadi seorang ibu, anggaplah mereka tidak mengerti karna mereka tidak pernah berada diposisi kita, SEMANGGAT!
Sedikit berbagi kisah tentang paman sy yg sudah menikah slama 25thn belum dkarunia seorng anak.smpe akhir*y mereka mngadopsi anak laki laki yg baru lahir.stlh anak itu berumur hampir 4bulan ats khendak allah istri paman sy hamil.dlm proses kehamilan pun mereka msh d uji kesabaran ny.istri paman sy cuma bs berbaring lemah tnpa makan nasi slama 9bulan.enth brp botol sudah infusan yg dpake.tante sy hny bs berbaring tnpa bs bangun krn stiap kali bangun dia akn jatuh pingsan.hingga akhir nya tiba wktu melhirkn dan hrs segera d SC.semua bryukur operasi ny brjalan dgn lancar ibu dan putri mungil mereka lahir dgn selamat.
Semua krna allah dan akn kembali kpd allah begitu jg dgn paman sy stlh putri mungil mereka menjdi putri yg dewasa dan menikah.1bulan prnikahan mereka allah memanggil ayahnda mereka(paman sy).
Maaf bund kisah sy trllu pnjang.
Semoga ksabarn kita sluas laut samudra.wlau ombak mnggulung tinggi.semoga kesabaran kita sluas bumi wlau d terpa badai
Aamiin yarabball'aalamiin
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)
Search IbuHamil.com
Cari topik diskusi di IbuHamil.com :
Iklan
Registrasi
Pelajari lebih lanjut di IbuHamil.com

Hot Threads



Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
NUTRISI PENTING bagi Bunda yang lagi PROMIL ! -- Diskusi Umum 9
Suntik KB bagi yang Belum pernah hamil,Ga bakal kenapa" gitu? -- Ngobrol Apa Saja 2
Jaga kesehatan selalu y bagi bunda" yang belum hamil ato yg lagi promil -- Ngobrol Apa Saja 5
bunda yang lagi promil mari merapat -- Diskusi Umum 0
Yang lagi promil , tp LDR .... mari merapaaaatttt ...... -- Diskusi Umum 10


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 10:06.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com