Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Kehamilan > IbuHamil.com > Kenalan Yuk!

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
Nirwan...   TS 
 
Posts: 12
Default Istri Orgasme tiap hari, sedangkan suami 2x sehari

Haii bunda semuanya...
Pengen nanya neh, habis dari spog untuk promil dianjurkan berhubungan 2x sehari tujuannya biar sperma suami fresh tidak dikeluarkan tiap hari, tapi masalahnya suami ga bisa nahan maunya ttep dilayani tiap hari, mau ga mau sebagai istri saya ttep harus melayani. Yg mau saya tanyakan apakah bila suami istri berhubungan tiap hari, dan istri orgasme tiap hari apakah mengganggu promilnya? Sdangkan suami spermanya tetap dikeluarkan 2x sehari (kebetulan suami bisa nahan orgasme walaupun berhubungan tiap hari, jadi hari ini suami orgasme baru lusa suami orgasme lagi, padahal tiap hari istri Orgasme..
Mohon bantuannya ya bundsay..maaf kalo pertanyaannya panjang dan membingungkan... Trims
 
Thread lain yang berhubungan:
  #2  
Old
rikha ...
 
Posts: 4,391
 
Promil itu ga usah dibikin pusing pake itung2an kayak rumus matematika. Ntar malah ga jadi2.
 
  #3  
Old
elisar...
 
Posts: 456
 
Mungkin maksudnya 2 hari sekali ya?
Anjuran sehat berhubungan suami istri dalm seminggu itu ckup 3x, utk menjaga kualitas sperma agar ttp baik. Tp tiap haripun gda yg salah sih, Bund. selagi asupan makanan'y sehat dan bergizi, didukung dgn suami yg ngga merokok dan mgonsumsi alkohol.
 
  #4  
Old
Pivie...
 
Posts: 407
 
2 hari 1x maksudnya bund? Promil terakhir saya kemarin HB tiap hari, cuma harus dikasih jarak 24 jam karena sperma matang itu 24 jam. Kalau lama tidak dikelurakan sperma bisa mati di dalam testis jadi pas dikeluarkan, sperma yang keluar sperma yang kemungkinan sudah mati. Idealnya memang 2 hari 1x.
 
  #5  
Old
Nuning...
 
Posts: 520
 
Replying to: View Post
2 hari 1x maksudnya bund? Promil terakhir saya kemarin HB tiap hari, cuma harus dikasih jarak 24 jam karena sperma matang itu 24 jam. Kalau lama tidak dikelurakan sperma bisa mati di dalam testis jadi pas dikeluarkan, sperma yang keluar sperma yang kemungkinan sudah mati. Idealnya memang 2 hari 1x.

Salam kenal bunda pivie...

apa bener bunda sperma yg lama g dikeluarkan pas dikeluarkan tiap minggu udah g sehat alias mati ya? mohon petunjuk dan share nya donk krn aq juga baru nikah itungan jln 1 th dan blm paham mslh ini... tqu
 
Give your servant a belief in the presence of baby
  #6  
Old
kiki r...
 
Posts: 382
 
Aq pnh baca di fp dr suryo buwono.. Spog trkenal di pekanbaru,katanya semakin srg HB smkin bagus wat promil..gk usah selang seling ato gmn.. Smakin srg HB,peluang hamil skmin banyak.. Gitu katanya.. Dlu q jg gtu..awal merid ribet pake itung2an.. Hbs itu embuh lah..pokoknya asal aq am suami mau aja bund..n kebetulan tiap hari.. Sehari bisa smpe 3x jg.. Eh malah jd.. Hehe.. Posisi jg gk dperhitungkan wkt HB.. Waktu itu sikon kami lg kos bund..jd mau ngapain jg sm suami..hehe.. Cm satu kamar kecil aja..
 
  #7  
Old
jatisl...
 
Posts: 59
 
kalau menurut saya sih kagak masalah kk, ini berarti hormon nya lg tinggi atau umur kalian masih 20 thn atau 30 thn,mumpung stamina nya masih bagus,dari segi peluang sih bagus banget tuh kalau tiap hari kk,tapi ketika haid diusahakan jangan melakukan kk he he he.itu mah tinggal nunggu waktu nya aja kk ntar juga hamil
 
  #8  
Old
Nirwan...   TS 
 
Posts: 12
 
Replying to: View Post
Mungkin maksudnya 2 hari sekali ya?
Anjuran sehat berhubungan suami istri dalm seminggu itu ckup 3x, utk menjaga kualitas sperma agar ttp baik. Tp tiap haripun gda yg salah sih, Bund. selagi asupan makanan'y sehat dan bergizi, didukung dgn suami yg ngga merokok dan mgonsumsi alkohol.
Iya bund, salah ketik mksudnya 2 hari sekali.., kebetulan suami juga bukan perokok

---------- Post added at 21:06 ---------- Previous post was at 21:05 ----------

Replying to: View Post
2 hari 1x maksudnya bund? Promil terakhir saya kemarin HB tiap hari, cuma harus dikasih jarak 24 jam karena sperma matang itu 24 jam. Kalau lama tidak dikelurakan sperma bisa mati di dalam testis jadi pas dikeluarkan, sperma yang keluar sperma yang kemungkinan sudah mati. Idealnya memang 2 hari 1x.
Trus skrg gmn bund? Apa udh isi?

---------- Post added at 21:09 ---------- Previous post was at 21:06 ----------

Buat bunda semua trims atas smua sharingnya
 
  #9  
Old
Jovanc...
 
Location: Cikarang
Posts: 126
 
Saya dianjurin dokter hb tiap hari sebelum bobo selama masa subur (6hari) alhamdulillah tokcerr bun...
 
  #10  
Old
Pivie...
 
Posts: 407
 
Replying to: View Post
Salam kenal bunda pivie...

apa bener bunda sperma yg lama g dikeluarkan pas dikeluarkan tiap minggu udah g sehat alias mati ya? mohon petunjuk dan share nya donk krn aq juga baru nikah itungan jln 1 th dan blm paham mslh ini... tqu
Saya baca itu di detik health tp artikelnya nggak saya simpen. Sperma juga ada masa hidupmya di dalam testis. Benar kata bunda kiki semakin sering HB semakin banyak juga peluang untuk hamil. Dan jangan lupa berdo'a sebelum HB kalau bunda muslim, yang wajib berdo'a adalah suami tapi istri baik juga kalau mau berdo'a. Kalau mau setiap hari, lakukan dengan jarak 24jam, dan dinikmati bund, soalnya takut juga kalau pasangan bosan HB tiap hari hehe dan makan2an penunjang promil. Semoga bunda nuning segera diberi keturunan, aamiin.

---------- Post added at 11:49 ---------- Previous post was at 11:48 ----------

Replying to: View Post
Iya bund, salah ketik mksudnya 2 hari sekali.., kebetulan suami juga bukan perokok

---------- Post added at 21:06 ---------- Previous post was at 21:05 ----------



Trus skrg gmn bund? Apa udh isi?

---------- Post added at 21:09 ---------- Previous post was at 21:06 ----------

Buat bunda semua trims atas smua sharingnya
Alkhamdulillaah sekarang 38Week, tinggal nunggu debayblahir bund.
 
  #11  
Old
henwid...
 
Posts: 1
 
Skrg malah lgi nunggu mau di masukin habis udah 2 minggu di tahan ....
 
  #12  
Old
SoFiFa...
 
Posts: 171
 
jangan dibawa pikiran untuk hamil tidakx. klo q kmrn byk brdoa n mndekatkn diri k Allah SWT. alhmdulilah udh dung.... yg pnting jalanin aja hub suami istri dgn baik tanpa beban n g prlu dpikirin hamil ndakx....
 
  #13  
Old
thessa...
 
Location: bandung
Posts: 397
 
klo aku waktu sering hb malah gak jadi2
jarang hb malah jadi
klo menurut ku yang penting masa subur dan puncak masa subur nya jangan sampai klewat buat berhubungan ..
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
kasih sayang suami yang begitu tulus untuk ku,,sedangkan aku,,??? -- Ngobrol Apa Saja 46
kasian suami tiap hari berangkat kerja kejauhan -- Diskusi Umum 0
Mantan Istri Suami Masih Suka Eksis Di Keluarga Suami -- Ngobrol Apa Saja 14
Part II Mantan Istri Suami Masih Suka Eksis Di Keluarga Suami -- Ngobrol Apa Saja 24
Mantan Istri suami masih suka pasang foto sm suami di media sosial -- Ngobrol Apa Saja 12


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 16:47.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2025 IbuHamil.com