Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Kehamilan > IbuHamil.com > Kenalan Yuk!

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
pritha...   TS 
 
Location: Pondok Gede, Bekasi
Posts: 5
Default Salam kenal dan minta rekomendasi dokter kandungan yang bagus

Halo bunda-bunda dan calon2 bunda semuanya,
kenalkan nama ku pritha, usia 25, baru menikah 24 agustus lalu, domisili pondok gede bekasi.

Beberapa hari ini aku ngerasain tanda-tanda hamil bun, seperti kram perut, nyeri payudara, nafsu makan bertambah, dan sempat mual meskipun nggak sering. Kemarin jumat aku coba tp, dan hasilnya timbul 2 garis, tapi yg 1 garisnya masih samar. Rencana aku mau ke dokter kandungan untuk periksa. Mohon rekomendasi dr bunda2 sekalian, dokter mana di daerah bekasi/jakarta timur yang bagus?

Trimakasih yaa... Salam kenal,
Pritha



 
Thread lain yang berhubungan:
  #2  
Old
Lail10...
 
Location: Bursa,turkey
Posts: 247
 
Salam kenal juga bunda
Wah selamat yah bunda.. Di tunggu kabar baik Nya
Kalau soal dokter di bekasi kurang tau bun.. Aku ngga tinggal di negara sendiri soal Nya
 
  #3  
Old
Farhah...
 
Posts: 6
 
Salam kenal bunda..
aku rekomendasi dr. Nurhidayat Kusuma, SpOG (rsia sammarie basra), orangnya baik dan sabar banget, penjelasannya juga gag bertele-tele jadi gampang di mengerti sama pasien.
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Dokter kandungan yang bagus di Bogor??? -- Diskusi Umum 10
dokter kandungan yang bagus -- Diskusi Umum 1
Dokter kandungan yang bagus? -- Diskusi Umum 3
dokter kandungan yang bagus di yogya -- Ngobrol Apa Saja 29
dokter kandungan yang bagus di jak-tim -- Ngobrol Apa Saja 0


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 12:00.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2025 IbuHamil.com