Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Kehamilan > IbuHamil.com > Kenalan Yuk!

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
Susi a...   TS 
 
Posts: 1
Post Hai. Bunda" ku mta sering ya

Hari ini aku lg kesel ma suami,emosi aku meludak" sampei nangis tak terkendali. Pdhl aku lg hamil 7 bln..ngruh gk ya ma debay?
 
  #2  
Old
Al pan...
 
Location: Bitung, Sulawesi Utara
Posts: 855
 
Replying to: View Post
Hari ini aku lg kesel ma suami,emosi aku meludak" sampei nangis tak terkendali. Pdhl aku lg hamil 7 bln..ngruh gk ya ma debay?
ya ngaruh dong..baby juga bisa ikutan stress lho apalagi dah 7 bulan.. usahakan ingat baby yah kalo mau marah, supaya bisa dikontrol dikit emosinya banyak2 istigfar juga bun..
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Cm bisanya bertanya "udh isi blm..????"..."kpn isinya"...."program donk.." -- Diskusi Umum 88
minum air kelapa muda boleh sering" ga ya?? -- Diskusi Umum 1
Gabung yuk di GROUP "Komunitas Bunda" dan "Pejuang ASI" -- Area Promosi 8
Bunda bunda "Member Galau HPL Januari" reunian di sini yuuukkk... -- Ngobrol Apa Saja 0
Assalamualaikum... salam kenal bunda" n calon bunda yg cantik" ^_^ -- Kenalan Yuk! 1


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 17:37.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2025 IbuHamil.com