Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Kehamilan > IbuHamil.com > Kenalan Yuk!

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
NadiaK...   TS 
 
Posts: 7
Default Faktor kualitas asi

Bunda bunda faktor yang pengaruhin kuantitas sama kualitas asi itu apa aja yaa? Maklum newbie ga terlalu paham hehe. Sharing yug
 
  #2  
Old
itoel...
 
Location: Slamet, Tumpang, Malang
Posts: 1,331
 
Asupan makanan & cairan tentunya sangat berpengaruh pada kualitas & kuantitas ASI. Kalau mood ibu pengaruhnya pada kuantitas. Kalau sedang stress, atau asupan protein, sayuran maupun cairan kurang bisa menyebabkan produksi asi berkurang. Kalau mau kualitas asi bagus, nutrisi yg masuk harus banyak, jika perlu minum nutrisi khusus ibu menyusui.
 
  #3  
Old
putri3...
 
Posts: 7
 
Setuju dengan bunda Itoel
maka dari itu selama menyusui kita wajib bgd jaga asupan makanan kita bunda
karena apa yg kita konsumsi itu yg akan ada di asi kita juga
 
  #4  
Old
zulaik...
 
Posts: 63
 
hai bunda.. berhubung dikit lagi mau melahirkan jadi udh mulai baca2 ttg asi..
jadi selain faktor dari nutrisi, faktor stress juga ternyata mempengaruhi kualitas dan kuantitas asi loh bunda, jadi kita para buibu harus bener2 happy biar asinya pun banjiirrr
 
  #5  
Old
sofiya...
 
Posts: 23
 
Setau aku faktor yg paling utama itu asupan bunda sama jangan stress
soalnya klo bunda terlalu banyak pikiran apalagi sampe stress nnti asinya sedikit yg keluar
 
  #6  
Old
Meliab...
 
Posts: 7
 
Makanan bundaa yg paling pengaruh,,, usahain selalu konsumsi makanan yg sehat bun
 
  #7  
Old
Anet...
 
Posts: 16
 
Ikut nyimak ya bundaa,, aku juga masih mengasihi
 
  #8  
Old
UmiZha...
 
Posts: 14
 
Faktor makanan bunda yg paling utama,,, soalnya apa yg bunda makan itu yg akan diolah jadi asi
 
  #9  
Old
Tini W...
 
Posts: 9
 
Replying to: View Post
Bunda bunda faktor yang pengaruhin kuantitas sama kualitas asi itu apa aja yaa? Maklum newbie ga terlalu paham hehe. Sharing yug
Yang aku tau dari makanan mom yg pengaruh ke asi kita bakal banyak atau engganya
 
  #10  
Old
Priski...
 
Posts: 18
 
Replying to: View Post
Bunda bunda faktor yang pengaruhin kuantitas sama kualitas asi itu apa aja yaa? Maklum newbie ga terlalu paham hehe. Sharing yug
Ikut nyimak ya bunda,,, klo kata temenku asi ga bakal keluar klo ga makan sayur ,,, emg bener bun ?
 
  #11  
Old
NadiaK...   TS 
 
Posts: 7
 
Replying to: View Post
Asupan makanan & cairan tentunya sangat berpengaruh pada kualitas & kuantitas ASI. Kalau mood ibu pengaruhnya pada kuantitas. Kalau sedang stress, atau asupan protein, sayuran maupun cairan kurang bisa menyebabkan produksi asi berkurang. Kalau mau kualitas asi bagus, nutrisi yg masuk harus banyak, jika perlu minum nutrisi khusus ibu menyusui.
Ohh gtu ya bun,, pantesan klo aku lagi agak tegang dikit kok perasaan asinya agak seret ternyata emg pengaruh ya bun makasi infonya ya bunda

---------- Post added at 15:12 ---------- Previous post was at 15:10 ----------

Replying to: View Post
Setuju dengan bunda Itoel
maka dari itu selama menyusui kita wajib bgd jaga asupan makanan kita bunda
karena apa yg kita konsumsi itu yg akan ada di asi kita juga
Iya ya bun,, pantesan ortu aku tuh cerewet bgd suka ngelarang makan ini itu ternyata ada benernya juga

---------- Post added at 15:13 ---------- Previous post was at 15:12 ----------

Replying to: View Post
hai bunda.. berhubung dikit lagi mau melahirkan jadi udh mulai baca2 ttg asi..
jadi selain faktor dari nutrisi, faktor stress juga ternyata mempengaruhi kualitas dan kuantitas asi loh bunda, jadi kita para buibu harus bener2 happy biar asinya pun banjiirrr
iyah bener bundaaaa,,, bunda happy si baby juga ikutan happy ya bun

---------- Post added at 15:15 ---------- Previous post was at 15:13 ----------

Replying to: View Post
Setau aku faktor yg paling utama itu asupan bunda sama jangan stress
soalnya klo bunda terlalu banyak pikiran apalagi sampe stress nnti asinya sedikit yg keluar
Oke bunda,, makasi buat infonya

---------- Post added at 15:16 ---------- Previous post was at 15:15 ----------

Replying to: View Post
Makanan bundaa yg paling pengaruh,,, usahain selalu konsumsi makanan yg sehat bun
siap bundaa,, makasi buat infonya yahhh

---------- Post added at 15:18 ---------- Previous post was at 15:16 ----------

Replying to: View Post
Ikut nyimak ya bundaa,, aku juga masih mengasihi
silahkan bundaa ,,, babynya usia berapa bunda ?

---------- Post added at 15:19 ---------- Previous post was at 15:18 ----------

Replying to: View Post
Faktor makanan bunda yg paling utama,,, soalnya apa yg bunda makan itu yg akan diolah jadi asi
Oke bundaaa makasi infonya yaaa

---------- Post added at 15:21 ---------- Previous post was at 15:19 ----------

Replying to: View Post
Yang aku tau dari makanan mom yg pengaruh ke asi kita bakal banyak atau engganya
Siap mom,, makasi infonyaaa

---------- Post added at 15:23 ---------- Previous post was at 15:21 ----------

Replying to: View Post
Ikut nyimak ya bunda,,, klo kata temenku asi ga bakal keluar klo ga makan sayur ,,, emg bener bun ?
silahkan bunda,,, kayanya tetep keluar sih bun tapi mungkin lbh sedikit
cuman sekarang kan banyak juga suplemen asi bun
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Faktor-faktor saat kehamilan -- Diskusi Umum 0
faktor kegemukan -- Diskusi Umum 36
faktor hb -- Ngobrol Apa Saja 0
Faktor kehamilan -- Diskusi Umum 0
faktor keguguran -- Kenalan Yuk! 0


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 06:05.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com