Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
zumrot...   TS 
 
Posts: 191
Default Bagaimana agar punya anak kembar

bunsaay....tau g kemaren temenq crita kalo dia lagi hamil anak ke 2 kemungkinan kembar,,pdahal dia gd keturunan kembar,,,

q jadi ngiler bunda,,,pengen punya anakkembar,di keluargaq ada keturunan kembar,,,yaitu adikq cow dia kembar identik,,
dan di keluarga mertua swamiq yg kembar,,,dia kembar cew cow,,,
tapi semua keluarga lom ada yg punya anak kembar,,,

waktu hamil kemarin pertq besar bgt q kira anakq kembar ternyata g,,,ankq alhamdulillah cow,gendut dan cakep dan krg da umur 15 bulan,,,
rencananya setelah dia umur 3th q pngen hamil lagi,dan pengen punya baby kembar,,,amiiinnn

bunda tau g gimana cara agar punya ank kembar ????pliiiiissss kasih tau ya yg punya pengalaman punya bayi kembar..makasih
 
Thread lain yang berhubungan:
  #2  
Old
Sarasv...
 
Posts: 563
 
Hai Bunda... salam kenal

Saya belum pernah punya anak kembar (pengen juga sih kalau Allah Berkenan Ngasih. Hehehe...)
Yang saya tahu, bila ingin pny baby kembar, bisa coba konsumsi ubi jalar atau umbi2an semenjak promil. Disini jg pernah ada Bunda yg membahas soal ini. Bunda bisa search infonya.
Kalau dari yg saya tahu, selain konsumsi umbi2an di atas, mereka yg berpeluang punya anak kembar adalah :
1. Wanita yg hamilnya pada usia di atas 33-35 tahun,
2. Mereka yg saat promil rajin mengkonsumsi obat2an dan vitamin2 penyubur,
3. Mereka yg memiliki riwayat turunan kembar,
4. Pasutri yg menjalani program inseminasi atau bayi tabung,
5. Calon Ibu yg bertubuh gemuk.

(Dikumpulkan dari berbagai sumber).

Mungkin Bunda-Bunda lain punya informasi tambahan juga.
Semoga kita semua diberi kesehatan oleh Allah SWT dan yg sedang promil semoga segera diijabah do'a-do'a dan harapannya ya.
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Pengen punya anak kembar -- Diskusi Umum 6
Bagaimana Merencanakan Anak Kembar? -- Diskusi Umum 6
pengen punya anak kembar :) -- Diskusi Umum 16
Nutrisi agar bisa hamil anak kembar -- Ngobrol Apa Saja 7
pengen punya anak kembar -- Diskusi Umum 21


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 23:11.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com