Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
DeCha...   TS 
 
Posts: 88
Red face Bahagianya liat orang pada gendong Bayi

Pagie Bunda Semua....
Semoga hari ini lebih baek dr hari sebelumnya

Mau cerita nie bund....pagi td pas mau berangkat kerja aq liat tetanggaQ lairan bund,rasanya gmnaaaaaaaaa gt pas liat orang laen uda pada dpt debay.... padahal nikahnya dibulan yg sama November tahun kemaren. Banyak seh bund yg dikampungQ pada lairan,hatiQ rasanya di sayat sayat,terpukul bgt . Dalan hati kecilQ aq bilang sama Allah, Ya Allah kpn Engkau titipkan malaikat kecil padaQ aq sangat rinduuu bgt pengen punya debay.

AYOO bunda kita semangat,yakin kalau kita pasti BISAAA dpt Debay smangat smangat
 
Thread lain yang berhubungan:
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
seorang bayi butuh orang tua -- Diskusi Umum 6
kuning pada bayi -- Diskusi Umum 0
seputar perut kembung pada bayi -- Diskusi Umum 3
Orang KOTA vs Orang DESA -- Diskusi Umum 25
arti mimpi gendong bayi.... -- Diskusi Umum 17


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 13:55.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2025 IbuHamil.com