haii bunda semua, salam kenal yaa
Alhamdulilah setelah penantian tepat 4 tahun, akhirnya bisa ngerasain kebahagiaan jadi ibu hamil juga, saat ini saya hamil 20w
Selama 4 tahun itu, dokter obgyn menyatakan sehat ngga ada masalah cuma masalah waktu aja katanya
, tapi sejak April lalu googling2 coba test TORCH ternyata saya dan suami positif kena Toxoplasma, Rubella, dan CMV dengan angka yang lumayan tinggi yang membentuk antibodi sehingga sulit sekali disembuhkan
saya berobat torch ke bogor, ada klinik spesialis torch disana, ada seminar seharinya juga disana yang emang jelasin kalo torch bisa mengakibatkan sulit hamil dan gagal hamil.
daaaaan Alhamdulillah di bulan ketiga pengobatan saya cek lab, hasilnya sangat bagus, infeksi torchnya hampir mendekati angka antibodi normal, dan di bulan kelima berobat saya positif hamil 5 minggu dengan hasil infeksi torch negatif
mungkin disini ada beberapa yang kesulitan hamil juga seperti saya, saya saranin untuk cek TORCH nya deh ke lab terdekat ya, sebelum coba
promil semacam
insem atau bayi tabung