Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Kehamilan > IbuHamil.com > Kenalan Yuk!

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
Nafira...   TS 
 
Posts: 2
Smile Kenalan yuk bunda!

Assalamu'alaikum bunda2
kenalin nih newbie, saya nafira dari Klaten nih,,,xixixi
siapa tau kita bisa berbagi pengalaman ya seputar kehamilan dll
 
  #2  
Old
onny15...
 
Posts: 4
 
hamil berapa bulan Bu?
sy dari Jkt, masih dalam tahap berusaha nih....
 
  #3  
Old
sheryl...
 
Posts: 10
 
Klatennya mana bun? aq punya saudara disana. Untuk bunda onny JKTnya mana? aq juga punya saudara banyak yang tinggal di depok dan bekasi.

















Travel Haji & Umroh | Rumah Tanjung Pinang
 
  #4  
Old
suci h...
 
Posts: 3
 
Halo salam kenal bunda2 cantiikk , nama sy suci udh nikah 1 th tp msh blm dkaruniai anak sedih rasanya
 
  #5  
Old
Nany h...
 
Posts: 4
 
salam kenal jga bun
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)

Tags
kehamilan, kenalan, sharing


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
*member baru..pengen kenalan sama bunda-bunda... -- Kenalan Yuk! 21
bunda bunda kenalan dong... aku bingung ni.. -- Kenalan Yuk! 45
haiiiiiii bunda bunda semua kenalan yukkk -- Kenalan Yuk! 11
mau kenalan sama semua bunda - bunda -- Kenalan Yuk! 21
Mau kenalan sama bunda bunda yang berpengalaman. -- Ngobrol Apa Saja 3


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 14:44.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2025 IbuHamil.com