Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Kehamilan > IbuHamil.com > Kenalan Yuk!

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #16  
Old
Nithaa...
 
Posts: 6
 
Replying to: View Post
assalamualaikum
selamat malam bunda bunda.
perkenalkan, saya member baru yg baru td malam sign up hihihihihi
padahal dah dari sebelum nikah sering baca2 ibuhamil.com


bunda2, doakan bulan maret ini saya positip hamil yak, dah 1,5th kosong :'(


Selamat bergabungg...
Saya juga sebenernya udah sering liat komunitas ini, tp baru joinnya beberapa hari yang lalu
duh kita sama bundaa, saya juga nikah udah 1.5 tahun tapi belum ada tanda2 + neh

Minta doanya juga biar cepet2 duungg
 
  #17  
Old
risdar...
 
Posts: 130
 
Replying to: View Post
Selamat bergabungg...
Saya juga sebenernya udah sering liat komunitas ini, tp baru joinnya beberapa hari yang lalu
duh kita sama bundaa, saya juga nikah udah 1.5 tahun tapi belum ada tanda2 + neh

Minta doanya juga biar cepet2 duungg
salam kenal bund..
semoga alloh menyegerakan bunda imadimas dan bunda nittha rahayu untuk punya buah hati,, semangat yahh bund,
 
sehat trus sayang
  #18  
Old
imadim...
 
Location: yogyakarta
Posts: 74
 
Replying to: View Post
salam kenal bund..
semoga alloh menyegerakan bunda imadimas dan bunda nittha rahayu untuk punya buah hati,, semangat yahh bund,
aamiin aamiin bun
kadang diri ini suka iri ma anak2 ABG yg pacarannya ala ala ayah bunda, keknya gampang bgt ya mereka tekdung suka gemes pgn tanya apa rahasianya hahaahahhaha
 
  #19  
Old
risdar...
 
Posts: 130
 
Replying to: View Post
aamiin aamiin bun
kadang diri ini suka iri ma anak2 ABG yg pacarannya ala ala ayah bunda, keknya gampang bgt ya mereka tekdung suka gemes pgn tanya apa rahasianya hahaahahhaha
setau saya yg dibaca dari artikel orang yg melakukan hamil diluar nikah memang alloh menggampang segala sesuatunya tapi tidak ada pahala dari perjuangannya saat hamil dan melahirkan.. mohon dikoreksi klo ada ilmu saya yg salah,,
 
sehat trus sayang
  #20  
Old
imadim...
 
Location: yogyakarta
Posts: 74
 
Replying to: View Post
setau saya yg dibaca dari artikel orang yg melakukan hamil diluar nikah memang alloh menggampang segala sesuatunya tapi tidak ada pahala dari perjuangannya saat hamil dan melahirkan.. mohon dikoreksi klo ada ilmu saya yg salah,,

iya,katanya emg gitu, biar kapok mungkin.
eh tp dulu pernah ada ibu2 tetangga ngatain suamiku bun, katanya kalah sama bocah tetangga, anak SMA yg pacaran baru 3bulan, tp berhasil hamil 2 bulan..

emang dunia udah rusak ni yak. hamil di luar nikah udah semacam hal biasa
 
  #21  
Old
aiko f...
 
Posts: 77
 
Slam kenal jga ya bnda... q jg bru smlm sign up bun heheh... msh bgg ng post...
amienn smgt ya bunnn

---------- Post added at 21:28 ---------- Previous post was at 21:21 ----------

Slam kenal jga ya bnda... q jg bru smlm sign up bun heheh... msh bgg ng post...
amienn smgt ya bunnn
 
  #22  
Old
chacha...
 
Posts: 19
 
Wa'alaikum salam
Salam kenal juga bunda
 
  #23  
Old
risdar...
 
Posts: 130
 
Replying to: View Post
iya,katanya emg gitu, biar kapok mungkin.
eh tp dulu pernah ada ibu2 tetangga ngatain suamiku bun, katanya kalah sama bocah tetangga, anak SMA yg pacaran baru 3bulan, tp berhasil hamil 2 bulan..

emang dunia udah rusak ni yak. hamil di luar nikah udah semacam hal biasa
jgn didengerin bund yg gt mah,,
kita mah nyari yg bahagia dunia akhirat aja, lebih tenang,,
dengan banyaknya yg ngomong ini itu, anggap saja Alloh sedang menguji kesabaran dan ketawakalan kita terhadapNya,, biar naik kelas,,
dulu aku jga dikatain ini itu,,
 
sehat trus sayang
  #24  
Old
syarof...
 
Location: Jambi
Posts: 33
 
[QUOTE=Nanik Nyonyanya Hariyono;1246013]bunda gimana?? dah punya debay belum???
aq lagi berharap nih bund,, H2C bulan ini,,,[COLOR="#69F"]

---------- Post added at 11:15 ---------- Previous post was at 11:14 ----------

Alhmdulillah udh bun, baby boy, umurnya bru 1bulan...
Bunda yg sbar y, dbwa rilex aj.. sya dlu udh 1,7 tahun nkah baru dapat tiket H... Bahkn org2 ad yg bilang sya mandul, ad yg bilang suami sya yg mandul.. aduuuh banyak deh isu2 tdk jlas brkembang. Wkt priksa k dokter trnyata sya n suami shat2 aj..... rizkinya aj yg blum wkt it....
Smg harapn bunda utk sgera H sgera trwujud.. Aamiin
Smangt bundaaa!!!!

---------- Post added at 09:34 ---------- Previous post was at 09:25 ----------

Smg do'a bunda2 d sni yg pngen sgera hamil sgera diijabah oleh Allah.. dan sama2 kita aminkan... Aamiin..
Yg penting jgn stress,... pikiran yg tnang n santai insyaAllah dapt membantu mningkatkn ksuburan.. n hrus ykin dg promilnya...
 
  #25  
Old
imadim...
 
Location: yogyakarta
Posts: 74
 
aaaah bundaaa
sediiih bgt rasanya.
barusan aku dari dokter kandungan, katanya gak hamil.
padahal dah ngerasa, geer,ke-sugest hamil ternyata.............
apalagi sampai akhir tahun besok gak ketemu suami. tambah sedih...
mana mungkin bisa hamil kan, cuma keajaiban yg bisa buat jd hamil setelah dinyataen gak hamil tadi (nyoba hibur diri sendiri aja deh).


semoga bunda2 yg lain pada positip yak bulan ini, jangan kayak saya. aamiin
 
  #26  
Old
ummaar...
 
Location: Bandung
Posts: 2
 
Wa'alaikumsalam..

Salam kenal juga bund, saya juga member baru.. hihi
 
  #27  
Old
momo a...
 
Posts: 27
 
salam kenal juga bunda,,, dari saya,,,,
 
  #28  
Old
Nanik ...   TS 
 
Posts: 143
 
Replying to: View Post
salam kenal juga dan met bergabung ya
makasih bund,,,,,


---------- Post added at 09:00 ---------- Previous post was at 08:58 ----------

aminn,,, bund.. semoga ja tahun ni dikabulkan di beri momongan,,,

---------- Post added at 09:01 ---------- Previous post was at 09:00 ----------

Replying to: View Post
wa'alaikumsalam bunda, salam kenal juga, member baru juga saya hehe


hehehhe,, sama, saya juga member baru,,,
mohon info2 terbaru biar cepat hamil ya,,

---------- Post added at 09:04 ---------- Previous post was at 09:01 ----------

Replying to: View Post
Waalaikumsalam.. salam kenal juga. Aku juga member baru. Masih agak bingung nge post nya
sama bund,, saya juga agak kebingungan ini,,, hehehehe
ya, sama2 belajar dulu lah,, hehehe
yang penting bisa shering masalah kehamilan dan promil..

---------- Post added at 09:07 ---------- Previous post was at 09:04 ----------

Replying to: View Post
bundaa aku mau share sedikit. setiap aku telat mens dan coba testpack slalu 2garis tapi yg satu samar agak ke pink pink-an dan aku pernah mengalami telat mens 63hari . awal mens bulan november tgl 9 siklus mens hanya 4hari setelah itu aku mengalami flek aku fikir aku bakal mens tapi aku tunggu2 kok ga keluar keluar iyaa?? setelah beberapa hari kemudian ada flek lagi bercampur dengan keputihan tapi lagi lagi gak keluar.. mungkin karna aku pikir itu negative makanya aku ga fikirkan akhirnya aku mens lagi di tanggal 10februari setelah mens selesai aku menglami keram perut seperti ingin mens lagi dan itu aku alami sampe sekarang. udh coba testpak tapi hasilnya (-) dan skrg aku mens hari ke-3 . minta saran bunda yg kemarin itu apa yaa terimakasih

skrg yang aku rasain agak pusing terus dahak mulu kaya masuk angin,gabisa terlalu lama diri karna gakuat kakiku, dan sedikit
sabar bund,,,, coba langsung diperiksain aja ke dokter SPoG,,, kalau pengalamanku bund,,, pernah telat mens 2 bulan tpi TP negatif,, akhirnya bulan berikutnya mens tpi keluar gumpalan banyak,, lgsg aq USG_in tpi kata dokter gpp cuma penebalan endometrium aja,,,
lgsg diperiksain aja bund,, semoga aja ga ada apa2...
#Semangat

---------- Post added at 09:09 ---------- Previous post was at 09:07 ----------

Replying to: View Post
salAm kenal jg bun.. aq juga member baru..

salam kenal juga,,,,

---------- Post added at 09:11 ---------- Previous post was at 09:09 ----------

Replying to: View Post
assalamualaikum
selamat malam bunda bunda.
perkenalkan, saya member baru yg baru td malam sign up hihihihihi
padahal dah dari sebelum nikah sering baca2 ibuhamil.com


bunda2, doakan bulan maret ini saya positip hamil yak, dah 1,5th kosong :'(
amin,, semoga cepet jadi "BUNDA",,, heehehhe

bunda udah TP kah???? atau tanda2 positif hamil???

---------- Post added at 09:13 ---------- Previous post was at 09:11 ----------

Replying to: View Post
Selamat bergabungg...
Saya juga sebenernya udah sering liat komunitas ini, tp baru joinnya beberapa hari yang lalu
duh kita sama bundaa, saya juga nikah udah 1.5 tahun tapi belum ada tanda2 + neh

Minta doanya juga biar cepet2 duungg
semoga para bunda2 yang lagi cepet pengen debay,, bulan ini pada positif hasilnya,,

aq juga lagi H2C nih bund,, telat tpi TP negatif,, cuman tanda2nya sama kyk orang hamill,,, jadi pikiran trs...

---------- Post added at 09:15 ---------- Previous post was at 09:13 ----------

Replying to: View Post
setau saya yg dibaca dari artikel orang yg melakukan hamil diluar nikah memang alloh menggampang segala sesuatunya tapi tidak ada pahala dari perjuangannya saat hamil dan melahirkan.. mohon dikoreksi klo ada ilmu saya yg salah,,
setuju bund,,, Allah tau yang terbaik bund...
anak2 jaman sekarang sangat2 memprihatinkan bund,,

---------- Post added at 09:17 ---------- Previous post was at 09:15 ----------

Replying to: View Post
iya,katanya emg gitu, biar kapok mungkin.
eh tp dulu pernah ada ibu2 tetangga ngatain suamiku bun, katanya kalah sama bocah tetangga, anak SMA yg pacaran baru 3bulan, tp berhasil hamil 2 bulan..

emang dunia udah rusak ni yak. hamil di luar nikah udah semacam hal biasa
g usah digubris omongan kyk gitu bund,, ada anak hamil diluar nikah kok malah di banga2_in...
tetep sabar aja bund,,,
usaha g akan sia2 bund,, tetep ikhtiar bund,,,
saya juga lagi perjuangan biar cpet dapat debay,,,

---------- Post added at 09:18 ---------- Previous post was at 09:17 ----------

Replying to: View Post
Slam kenal jga ya bnda... q jg bru smlm sign up bun heheh... msh bgg ng post...
amienn smgt ya bunnn

---------- Post added at 21:28 ---------- Previous post was at 21:21 ----------

Slam kenal jga ya bnda... q jg bru smlm sign up bun heheh... msh bgg ng post...
amienn smgt ya bunnn

salam kenal juga,, selamat bergabung,,,,
hehehehe,,, aq pengen nambah temen n biar banyak wawasan tentang kehamilan dan promil bund,,,

---------- Post added at 09:19 ---------- Previous post was at 09:18 ----------

Replying to: View Post
Wa'alaikum salam
Salam kenal juga bunda
trimakasih bund,,,,,,

---------- Post added at 09:22 ---------- Previous post was at 09:19 ----------

[QUOTE=syarofaayyuni;1246675]
Replying to: View Post
bunda gimana?? dah punya debay belum???
aq lagi berharap nih bund,, H2C bulan ini,,,[COLOR="#69F"]

---------- Post added at 11:15 ---------- Previous post was at 11:14 ----------

Alhmdulillah udh bun, baby boy, umurnya bru 1bulan...
Bunda yg sbar y, dbwa rilex aj.. sya dlu udh 1,7 tahun nkah baru dapat tiket H... Bahkn org2 ad yg bilang sya mandul, ad yg bilang suami sya yg mandul.. aduuuh banyak deh isu2 tdk jlas brkembang. Wkt priksa k dokter trnyata sya n suami shat2 aj..... rizkinya aj yg blum wkt it....
Smg harapn bunda utk sgera H sgera trwujud.. Aamiin
Smangt bundaaa!!!!

---------- Post added at 09:34 ---------- Previous post was at 09:25 ----------

Smg do'a bunda2 d sni yg pngen sgera hamil sgera diijabah oleh Allah.. dan sama2 kita aminkan... Aamiin..
Yg penting jgn stress,... pikiran yg tnang n santai insyaAllah dapt membantu mningkatkn ksuburan.. n hrus ykin dg promilnya...
alhamdulillah,, dah punya debay,,, saya dah pengen bund,, soalnya dah 1,6 tahun bund tpi belum isi,, sedangkan bulan ini lagi telat,, semoga aja positif hasilnya,,

g usah d perhatiin omongannya orang2 bund,,, yg penting kan skrg dah ada debay,, dah 1bln lgi,, lucu bgt y pastinya,, n yg pasti jd makin rame kalau ada debay,,
y g bund???
 
  #29  
Old
Nanik ...   TS 
 
Posts: 143
 
Replying to: View Post
aaaah bundaaa
sediiih bgt rasanya.
barusan aku dari dokter kandungan, katanya gak hamil.
padahal dah ngerasa, geer,ke-sugest hamil ternyata.............
apalagi sampai akhir tahun besok gak ketemu suami. tambah sedih...
mana mungkin bisa hamil kan, cuma keajaiban yg bisa buat jd hamil setelah dinyataen gak hamil tadi (nyoba hibur diri sendiri aja deh).


semoga bunda2 yg lain pada positip yak bulan ini, jangan kayak saya. aamiin
amiin bund,,,
sabar bund,,,, tetep berdoa bund,,, ko lama bgt g ktmu suami bund?? kerja jauh y suaminya??? hehehe (maaf kepo)...
bunda dah pernah nyoba promil blm???

---------- Post added at 09:26 ---------- Previous post was at 09:25 ----------

Replying to: View Post
Wa'alaikumsalam..

Salam kenal juga bund, saya juga member baru.. hihi
hehehehe,, sama2 member baru,, yg penting bisa sharing bund,,,

---------- Post added at 09:27 ---------- Previous post was at 09:26 ----------

Replying to: View Post
salam kenal juga bunda,,, dari saya,,,,
salam kenal juga bunda,,,,

bunda dah punya momongan kah???
 
  #30  
Old
Rahmi ...
 
Posts: 9
 
Assalamu'alaikum,,,Selamat pagi bunda dan calon bunda,,,aku member baru saja bergabung salam kenal untuk semuanya
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
member baru ni bund :D -- Kenalan Yuk! 0
kenalin nih bund member baru -- Kenalan Yuk! 10
member baru bund -- Kenalan Yuk! 0
member baru nih bund.... -- Kenalan Yuk! 8
member baru bund -- Kenalan Yuk! 3


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 03:21.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2025 IbuHamil.com