Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
INDAH ...   TS 
 
Location: SURABAYA
Posts: 55
Smile Obat Hipertensi untuk ibu hamil

Hai Bunda ada yang punya pengalaman minum obat Hipertensi waktu hamil sebab saya sekarang minum obat Amlodipin dan sedang rencana Promil Thanks ya atas infonya
 
Thread lain yang berhubungan:
  #2  
Old
riskid...
 
Location: Sleman, D. I. Yogyakarta
Posts: 249
 
Replying to: View Post
Hai Bunda ada yang punya pengalaman minum obat Hipertensi waktu hamil sebab saya sekarang minum obat Amlodipin dan sedang rencana Promil Thanks ya atas infonya
saya pas hamil 36w keatas jg minum obat penurun tensi bun, sama dsog saya waktu itu dikasi dopamet. trs sehari sebelum proses induksi, dganti jadi Nifedipine krn sy ada hipertensi gestasional. bunda emg punya hipertensi kah?
 
jarak dan waktu takkan berarti, karena kau akan selalu di hati, bagai detak jantung yang ku bawa kemanapun ku pergi
  #3  
Old
UnyilU...
 
Posts: 115
 
Dikasi dopamet sm SPOG. Tapi mending konsultasi dulu sama SPOG nya bund

---------- Post added at 20:18 ---------- Previous post was at 20:13 ----------

Replying to: View Post
saya pas hamil 36w keatas jg minum obat penurun tensi bun, sama dsog saya waktu itu dikasi dopamet. trs sehari sebelum proses induksi, dganti jadi Nifedipine krn sy ada hipertensi gestasional. bunda emg punya hipertensi kah?
Bunda tensi nya brp waktu mau lahiran? kok boleh lahiran normal ya bund...aku kpn hari disuruh operasi sm dokter huhuhu....
 
  #4  
Old
riskid...
 
Location: Sleman, D. I. Yogyakarta
Posts: 249
 
Replying to: View Post
Dikasi dopamet sm SPOG. Tapi mending konsultasi dulu sama SPOG nya bund

---------- Post added at 20:18 ---------- Previous post was at 20:13 ----------



Bunda tensi nya brp waktu mau lahiran? kok boleh lahiran normal ya bund...aku kpn hari disuruh operasi sm dokter huhuhu....
pas proses induksi tensiku dikisaran 130-140/90 an bun. masih tinggi yaaa. kata dsogku asal protein urine gak +2 masih bisa diusahakan normal. tp ttp tergantung kondisi masing2 ya bun..

skrg sudah lahiran kan bun?
 
jarak dan waktu takkan berarti, karena kau akan selalu di hati, bagai detak jantung yang ku bawa kemanapun ku pergi
  #5  
Old
bianca...
 
Posts: 6
 
bun, sy jg hipertensi ni terakhir tensi 140/90, dikasih obat dopamet 250mg sama dokter. Cek urine negatif jd ga ada kearah preeklampsia. Tapi kok kaki sama tangan kaku+bengkak parah ya bun? ada yang ngalamin gt juga ga?
 
  #6  
Old
pitana...
 
Location: Surabaya kota tercinta
Posts: 34
 
dopamet dosisnya besar ya Bu 250 mg itu diminum berapa bulan ya maaf
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
hamil 37 minggu dengan hipertensi -- Diskusi Umum 2
Ibu Hamil Hipertensi, IQ Anak Anjlok -- Area Promosi 0
Hipertensi saat hamil -- Diskusi Umum 1
obat anemia g boleh bagi ibu yg hipertensi -- Diskusi Umum 3
minum obat hipertensi dan berhasil hamil -- Diskusi Umum 0


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 02:28.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com