Bunda, mandi dg air dingin pada waktu hari sudah terlalu sore/malam bisa menyebabkan hipotermia. Rasa kencang2 atau tertarik yg bunda rasakan pada kulit bunda adalah efek dr air dingin tsb, karena mekanisme tubuh kesulitan untuk mengatasi suhu yg dingin scr mendadak/drastis.
Paparan air dingin itu jg bisa menyebabkan menyempitnya pembuluh darah, yg mengakibatkan berkurangnya asupan oksigen pada organ2 vital. Berkurangnya asupan oksigen ini terkadang diasosiasikan oleh tubuh sbg rasa nyeri/menggigil.
Lain kali kalau terpaksa mandi pada sore/malam hari, pakai air hangat ya bun.