Susu UHT, atau yang lebih dikenal dengan susu ultra high temperature. Susu yang lebih dulu dipanaskan selama 2-3 detik di suhu 135 sampai 150 derajat celcius, dan segera didiinginkan sampai 4-5 derajat celcius.
Dengan tingkat pemanasan yang bertemperature tinggi dan waktu yang singkat, susu UHT dinilai lebih baik daripada jenis susu lainnya. Ini dia beberapa kebaikan susu UHT yang perlu diketahui :
• Aman untuk dikonsumsi, bebas mikroba pembusuk dan penyebab penyakit
• Warna, rasa, dan penampakan mirip susu sapi segar
• Awet tanpan perlu bahan pengawet
• Praktis untuk dikonsumsi, tak perlu kulkas
• Zat gizinya bermanfaat untuk memelihara kesehatan tubuh secara optimal.
Itulah beberapa kebaikan susu UHT yang penting untuk diketahui. Susu UHT cukup banyak di pasaran, tetapi yang biasa saya dan keluarga konsumsi adalah My Milk. Pas untuk lambung dan tak bikin mencret.
Sumber : dari berbagai sumber