Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
Lili a...   TS 
 
Posts: 11
Default Kista Endometriosis

Dear Bunda2 semua, salam kenal ya...

Aku member baru nih,dan lagi hamil 8 minggu. Dan anak pertama... Jadi banyak yg ga ngerti. Ada yg bisa sharing ga ya...

Aku juga ada kista endometriosis di ovarium kiri 5 cm. Setau aku, kista banyak pantangan makanannya,dari susu,daging,kedelai,kacang ijo, ayam, dll..namun aku bingung,bukannya kalau lagi hamil,justru harus makan yg bergizi buat baby yg kebanyakan itu adalah pantangan buat kista ?

Sampai sekarang,saya hanya makan sayur dan buah saja...kasihan babyku...

Terus apakah kista endometriosis bisa membesar lg selama kehamilan,jika tidak dioperasi,apakah bahaya buat baby ya?


Please....bunda2...
 
Thread lain yang berhubungan:
  #2  
Old
ffenny...
 
Posts: 2
 
Dear bunda semua
Aku penderita endometriosis dan prnh di operasi. Setaun setelah operasi aku menikah. Skrg pernikahan sudah 1 th lebih. Selama menikah aku ga pernah telat haid. Na, bln ini aku telat haid ud 3w tp hasil tp negatif. Kenapa ya kira2? Apa ada bunda yg mengalami hal spt sy? Sy traum, khawatir krna penyakit sy mens jd telat.

---------- Post added at 22:49 ---------- Previous post was at 22:45 ----------

Dear bunda semua
Aku penderita endometriosis dan prnh di operasi. Setaun setelah operasi aku menikah. Skrg pernikahan sudah 1 th lebih. Selama menikah aku ga pernah telat haid. Nah bln ini aku telat haid ud 3w tp hasil tp negatif. Kenapa ya kira2? Apa ada bunda yg mengalami hal spt sy? Sy trauma khawatir krna penyakit sy mens jd telat.
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
kista endometriosis -- Diskusi Umum 2
kista Vs kedelai -- Diskusi Umum 1
endometriosis -- Ngobrol Apa Saja 1
Share bund ^^..Endometriosis -- Diskusi Umum 17
endometriosis -- Diskusi Umum 14


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 08:13.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2025 IbuHamil.com