Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
Gisela...   TS 
 
Posts: 92
Thumbs up Kulit sehat saat hamil

Saya agak geli mendengar ada mitos yang bilang kalau saat hamil malas dandan pertanda anak cowok. Padahal menurutku sih gak ada hubungannya, mau hamil atau gak, sebagai cewe kita wajin menjaga kulit kita agar selalu sehat, cantik, dan bersinar. Berikut ini tips buat ibu hamil agar tetep memiliki kulit sehat :

1. Banyak konsumsi vitamin dan air putih
Seperti vitamin C dan E untuk antioksidan, dan untuk menjaga agar kulit tidak kering dan dehidrasi.

2. Banyak makan buah2an dan sayur
Konsumsi sayur dan buah bagus untuk menjaga kulit tetap terjaga kelembabannya, serta tidak gampang sakit. Kalau gak mau repot buat aja smothies dari campuran buah dan sayuran, jika ingin bisa ditambahkan susu khusus ibu hamil. Akan lebih baik makan utuhnya, dan minum susu ibu hamil secara terpisah agar nutrisinya tetap didapat secara utuh.

3. Sering2 pakai body lotion untuk menjaga kelembaban kulit ibu. Kalau ingin pergi2 ke luar, sering2 pakai sun protection untuk kulit wajah, dan badan agar terlindung dari sinar matahari.
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
kulit kering saat hamil -- Diskusi Umum 1
gatal dan kulit kering saat hamil -- Diskusi Umum 18
PAKET SUSU DOMBA (untuk kulit putih alami dan sehat) -- Area Promosi 0
Masalah kulit saat hamil -- Diskusi Umum 16
Cara aman menjaga Kulit cantik dan sehat selama hamil -- Area Promosi 0


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 19:58.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2025 IbuHamil.com