Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
askha...   TS 
 
Location: jakarta selatan
Posts: 34
Question bingung mau k dokter apa

siang bund semuanya mau minta bantuan nya donk kl dokter spesialis untuk toxo itu sama ga sic hubungan nya sama dokter bedah atau saraf?
mohon di bantu ya buunnnnd
...

 
Thread lain yang berhubungan:
  #2  
Old
Devina...
 
Location: Bekasi
Posts: 315
 
ke dokter kandungan bunda,, minta surat rujukan ke lab untuk cek toxo bunda
 
  #3  
Old
Sterin...
 
Posts: 444
 
Replying to: View Post
siang bund semuanya mau minta bantuan nya donk kl dokter spesialis untuk toxo itu sama ga sic hubungan nya sama dokter bedah atau saraf?
mohon di bantu ya buunnnnd
...

salam kenal bunda askha..
beda banget bunda.. ga ada hubungannya dgn dokter bedah dan dokter saraf..
kalau utk deteksi & pengobatan tokso (TORCH), ke dokter spesialis kandungan (SpOG) bun..
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
bingung ma tespack dan dokter:( -- Diskusi Umum 6
bingung pilih dokter kandungan... -- Diskusi Umum 0
bingung suami ngebet ngajak ke dokter -- Ngobrol Apa Saja 1
Need help, bun.. Ganti dokter malah jadi bingung... -- Diskusi Umum 5
bingung mau ganti dokter :( -- Diskusi Umum 4


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 09:19.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com