Bunda, tahu gak kalau nutrisi ibu hamil hamil juga bisa didapatkan dari yodium? Coba deh lihat fakta di bawah ini:
Replying to:
- Makanan laut
Udang dan lobster merupakan nutrisi ibu hamil yang mengandung zat besi, vitamin dan protein. Udang menyumbang 35mcg yodium harian yang dibutuhkan ibu hamil. Sedangkan lobster menyumbang 60% yodium harian bagi bunda. Selain itu, kandungan lain dari seafood juga sangat berguna untuk bunda.
- Mengonsumsi kentang
Kentang memberikan yodium 60mcg per hari. Artinya bunda sudah memenuhi 40% yodium harian. Selain itu, kentang juga kaya serat dan kalium.
- Mengonsumsi strawberry
Strawberry membantu bunda menjaga daya tahan tubuh dan janin. Hal ini karena strawberry mengandung vitamin C. Strawberry juga mengandung folat dan vitamin B. Kandungan ini berguna untuk proses prenatal. Folat mirip dengan yodium. Zat ini membantu perkembangan organ janin. satu cangkir strawberry mengandung 13mcg yodium.
- Mengonsumsi keju cedar
Taburkan keju pada menu roti atau salad. Keju cedar sendiri mengandung 12mcg yodium. Kekebalan tubuh bunda juga dapat terjaga. Ini karena keju juga mengandung protein. |
Sudah liat kan betapa pentingnya yodium untuk bunda? Apalagi jika bunda hamil muda. Semoga bermanfaat ya, bunda.