Saya habis kuret obat kemaren 28 nov 2016, diusia kandungan 9Week, karena diagnosa janin tidak berkembang tidak terdeteksi detak jantungnya, seminggu setelah kuret, saya disuruh dtg lg ke dokter untuk kontrol pasca kuret. Melalui transvaginal. Disitu saya melihat ada 2 telur saya yg besar. Kata dokternya kalau mau berhubugan badan lg tdk apa2 krn sudah bisa. Sy dikasih obat Estherogen dan Norelut. Tapi norelut dikonsumsi setelah estherogen habis, jadi tidak bersamaan. Yg sy ingin tnyakan. Hari ini tgl 22 Des 2016 saya merasakan perut saya kenceng, perut bawah suka kedutan (bukan kram), kram perut sekali 2 hari lalu, sering pipis, jerawat bermunculan, payudara agak sakit (sakit2 sedikit pias), sering kentut (maaf). Suhu badan saya hari ini berhenti di 36,7°C. Kira2 pertanda apakah itu ya dokter? Hamil lagi ataukah apa? Mohon kiranya sudi untuk menjawab.