Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #61  
Old
esty t...
 
Posts: 205
 
Replying to: View Post
memang kayak gitu bund kalo baru habis keguguran, ak dah 2x keguguran ni lagi encoba yang ke 3, oya bund gabung ke grup FB " bumil setelah keguguran" disitu semua anggotanya pernah mengalami keguguran ada yang baru aj, ada yang dah lama dan dah berhasil hamil, jadi kita bisa saling mengenal n bisa saling curhat, di tunggu y bund

ada fb nya jg yah..hehhehehe...
 
Punya Baby Adalah Keinginan Terbesar Ku Saat Ini
  #62  
Old
zin ok...
 
Posts: 1
 
salam knal bunda2

---------- Post added at 16:47 ---------- Previous post was at 16:45 ----------

iya bun,, ad fb nya,, ak barusan add..
 
  #63  
Old
Nupyko...
 
Posts: 2
Arrow Pasca Kegugruan Blight Ovum

Asalamualaikum Bunda..
salam kenal nama saya Novie

Saya mau menanyakan tentang pasca kuretase.
Bunda saya kuret januari 2012 silam karena Blight ovum..
waktu itu sya berhasil hamil karena program dengan bidan memang punya sejarah kualitas sperma yang gak begitu bagus.
setelah pasca kuret saya tidak bermasalah dengan haid, tapi setelah 6 bulan (Juli 2012- september 2012) saya bermasalah dengan haid yang hanya flek-flek dan gak 7 hari bisa sampe 9-10 hari dan juga sebulan 2 kali (siklus memendek). mungkin karena saya stres atau kecapean fikir saya.
september 2012 kemaren aku kedokter untuk usg hasilnya tidak ada masalah gak ad akista, tumor dsb dan hanya di beri Cyclo- Progynova, dan alhamdulillah setelah minum obat itu aku mensnya gak flek dan keluar darah serta gumpalan darah tapi bukan flek (mungkin darah2 yang terdahulu yang mengendap)

yang saya mau tanya kan bunda apakah ada yang punya pengalaman seperti sayakah? apakah saya masih bisa hamil dan kasih saran agar saya bisa hamil kembali...

makasih bunda ... big hug for all bunda.
 
  #64  
Old
Dipa L...
 
Location: Denpasar, Bali
Posts: 85
 
Siang bunda

Aq juga abis kuret 3 hari yg lalu, skrng rasanya masi ngilu ngilu gimana gitu, trs kebiasaan orang jawa harus pake stagen, kira2 bagus ga ya, biar ga kendor katanya kalo aabis keguguran itu kondisi perut juga kaya baru lahiran,bener ga sish bun
Eh ngomong2 kuret di blitar jauh lebih murah daripada di bali ...
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Assl.... Kehamilan setelah Keguguran -- Kenalan Yuk! 1
Hamil setelah keguguran -- Diskusi Umum 24
hamil setelah keguguran 3 x -- Diskusi Umum 10
tidak haid setelah keguguran -- Diskusi Umum 21
kehamilan kedua setelah keguguran -- Diskusi Umum 5


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 05:29.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com