Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
yenti...   TS 
 
Posts: 1,012
Smile Tip Mendapatkan Bayi Idaman

Halo Bunda", kenalan doong...

Saya anggota baru nih.. Kebetulan sy lg searching berbagai info kehamilan dan melihat forum ini...
Saya lg hamil 8w5d nih bund, setelah 3tahun lbh sy nantikan..sebelumnya sy pernah hamil di luar kandungan dan hamil kedua sy dikuret krn BO.

Kemarin sy ke dokter obigin utk memeriksakan kandunganku,setelah kmrn 5w sy periksa ktny baru kelihatan kantung janinnya aja. Kmrn pas USG 8w5d ud kelihatan detak jantungnya..rasanya senang banget bund lihat debay berkembang dgn baik. Pdhl sblm diperiksakan,sy smpt trauma n takut ke dktr,krn trauma kehamilan sblmnya sy BO. Tp puJi Tuhan, dikehamilan sy yg ketiga ini,Tuhan telah memerikan anugrahNya..

Berikut sy ingin share tip mendapatkan bayi idaman ,buat bunda2 yg lg promil..selamat mencoba ya ,semoga segera menyusul..
Maaf kepanjangan ya bunda..

Tip Mendapat Bayi Idaman

Astrid Septriana - Harian detik

Jakarta - Pakar biologi dan pionir peneliti bayi tabung asal Amerika, Dr Landrum Brewer Shettles, mengatakan jenis kelamin bayi dapat ditentukan sebelum kehamilan. Artinya, orangtua dapat berusaha memperoleh anak sesuai dengan jenis kelamin yang diinginkan. Namun ada beberapa hal yang perlu diperhatikan, berikut diantaranya.

Bayi laki-laki (Pembawa Kromosom X dan Y)
- Suami sebaiknya menghindari ejakulasi 4-5 hari sebelum masa ovulasi istri.

- Pria mengalami orgasme lebih dulu. Karena kromosom Y dominan untuk jenis kelamin laki-laki bersifat mampu berenang cepat tapi memiliki stamina yang lemah dan menyukai lingkungan basa untuk bertahan.

- Posisi paling tepat adalah yang memudahkan sperma cepat masuk ke rahim seperti pria di atas dalam keadaan berbaring atau doggy style.

- Perbanyak konsumsi daging merah, camilan ringan yang terasa asin atau gurih, dan kafein.

Bayi Perempuan (Pembawa Kromosom X)

- Wanita harus orgasme lebih dulu. Karena sifat sperma pembawa kromosom X berenang lebih lambat dengan stamina yang kuat. Kromosom X menyukai lingkungan yang asam untuk tetap bertahan sampai di mulut rahim.

- Pilih posisi wanita diatas, misionaris, atau duduk. Dan sebaiknya, wanita memulai hubungan intim lebih dulu.

- Perbanyak konsumsi sayuran segar, ikan, dan segala sesuatu yang manis seperti cokelat.
 
Thread lain yang berhubungan:
  #2  
Old
Eli Yu...
 
Location: Pondok Kelapa
Posts: 303
 
Replying to: View Post
Halo Bunda", kenalan doong...

Saya anggota baru nih.. Kebetulan sy lg searching berbagai info kehamilan dan melihat forum ini...
Saya lg hamil 8w5d nih bund, setelah 3tahun lbh sy nantikan..sebelumnya sy pernah hamil di luar kandungan dan hamil kedua sy dikuret krn BO.

Kemarin sy ke dokter obigin utk memeriksakan kandunganku,setelah kmrn 5w sy periksa ktny baru kelihatan kantung janinnya aja. Kmrn pas USG 8w5d ud kelihatan detak jantungnya..rasanya senang banget bund lihat debay berkembang dgn baik. Pdhl sblm diperiksakan,sy smpt trauma n takut ke dktr,krn trauma kehamilan sblmnya sy BO. Tp puJi Tuhan, dikehamilan sy yg ketiga ini,Tuhan telah memerikan anugrahNya..

Berikut sy ingin share tip mendapatkan bayi idaman ,buat bunda2 yg lg promil..selamat mencoba ya ,semoga segera menyusul..
Maaf kepanjangan ya bunda..

Tip Mendapat Bayi Idaman

Astrid Septriana - Harian detik

Jakarta - Pakar biologi dan pionir peneliti bayi tabung asal Amerika, Dr Landrum Brewer Shettles, mengatakan jenis kelamin bayi dapat ditentukan sebelum kehamilan. Artinya, orangtua dapat berusaha memperoleh anak sesuai dengan jenis kelamin yang diinginkan. Namun ada beberapa hal yang perlu diperhatikan, berikut diantaranya.

Bayi laki-laki (Pembawa Kromosom X dan Y)
- Suami sebaiknya menghindari ejakulasi 4-5 hari sebelum masa ovulasi istri.

- Pria mengalami orgasme lebih dulu. Karena kromosom Y dominan untuk jenis kelamin laki-laki bersifat mampu berenang cepat tapi memiliki stamina yang lemah dan menyukai lingkungan basa untuk bertahan.

- Posisi paling tepat adalah yang memudahkan sperma cepat masuk ke rahim seperti pria di atas dalam keadaan berbaring atau doggy style.

- Perbanyak konsumsi daging merah, camilan ringan yang terasa asin atau gurih, dan kafein.

Bayi Perempuan (Pembawa Kromosom X)

- Wanita harus orgasme lebih dulu. Karena sifat sperma pembawa kromosom X berenang lebih lambat dengan stamina yang kuat. Kromosom X menyukai lingkungan yang asam untuk tetap bertahan sampai di mulut rahim.

- Pilih posisi wanita diatas, misionaris, atau duduk. Dan sebaiknya, wanita memulai hubungan intim lebih dulu.

- Perbanyak konsumsi sayuran segar, ikan, dan segala sesuatu yang manis seperti cokelat.
Sy udh baca dari beberapa artikel kalau pengen bayi cewe diusahakan perempuan tdk boleh orgasme karena cairan yg dikeluarkan akan membuat basa dan hal itu cenderung ke JK cowo...
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Do'a Agar Cepat Mendapatkan Keturunan -- Diskusi Umum 37
Mendapatkan kebebasan finansial secara halal -- Area Promosi 0
Susahnya Mendapatkan Asi -- Diskusi Umum 9
setelah mendapatkan flek, hari ini testpack dan hasilnya... -- Ngobrol Apa Saja 11
perjuangan untuk mendapatkan buah hati -- Kenalan Yuk! 6


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 03:15.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com