Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
Vhiita...   TS 
 
Posts: 42
Default Semoga baik2 saja

Malam bunda2....
Bunda maaf kalau malam2 gini akunya buat theard
Bunda skrg aku lg hamil 6wk aku bingun nie td barusan aku keluar flek sdkit bunda
Kira2 itu bahaya gak yach bunda buat janin aku
Tolong masukanya bunda2 yg pernah ngalamin sprti aku
Makasih bunda2.....
 
  #2  
Old
Diania...
 
Posts: 55
 
Aq pernah bun pas 6mg jg. Buat bedrest aja bun jgn trlalu capek. Jgn lupa vitamin dari dokter/bidan rutin diminum, jgn naik turun tangga dl

---------- Post added at 17:38 ---------- Previous post was at 17:36 ----------

Janin 6mg itu nempelnya blm begitu kuat bun. Hrs hati2 bgt. kl bepergian hati2 bun misal ada jalan yg berlubang.
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Terjatuh, semoga debay baik2 -- Ngobrol Apa Saja 4
Alhamdulillah semuanya baik2 saja... :) -- Ngobrol Apa Saja 35
Semoga semuanya baik2 saja -- Ngobrol Apa Saja 6
semoga babyku baik2 saja :( -- Diskusi Umum 2
ALHAMDULILLAH.......dedeku baik2 saja.... -- Diskusi Umum 0


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 07:14.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com