Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
Putria...   TS 
 
Posts: 21
Default Darah tinggi pasca melahirkan

bunda aku mau nanya dong, tekanan darah tinggi setelah melahirkan bahaya gak bun
 
Thread lain yang berhubungan:
  #2  
Old
ummi k...
 
Location: di persingahan
Posts: 4,357
 
Replying to: View Post
bunda aku mau nanya dong, tekanan darah tinggi setelah melahirkan bahaya gak bun
yang namanya tekanan darah tidak normal,
tentunya akan membawa dampak yang tidak baik bagi tubuh....
 
  #3  
Old
Putria...   TS 
 
Posts: 21
 
Replying to: View Post
yang namanya tekanan darah tidak normal,
tentunya akan membawa dampak yang tidak baik bagi tubuh....
tapi saya gak ada riwayat darah tinggi sebelumnya bun, apa ini bisa hilang atau menetap bun?
 
  #4  
Old
ummi k...
 
Location: di persingahan
Posts: 4,357
 
Replying to: View Post
tapi saya gak ada riwayat darah tinggi sebelumnya bun, apa ini bisa hilang atau menetap bun?
biasanya darah tinggi pada ibu post partum bisa juga disebabkan karena adanya perubahan pola tidur dan stress yang tinggi akibat perubahan aktifitas baru yang memerlukan energy besar. ini akan berangsur hilang. gejalanya akan terasa berat dan sakit di tengkuk belakang,untuk mengantisipasinya usahakan mengurangi konsumsi garam dan daging merah untuk sementara waktu sampai tekanan darah bunda kembali stabil.

oya, cara alami untuk menurunkan tekanan darah tinggi adalah dengan meminum jus belimbung segi di campur air putih tanpa gula sebanyak satu gelas sehari, Insya Allah sangat cepat untuk menstabil kan darah.

jika sakit masih terus berlanjut, sebaiknya konsultasikan pada dokter.
 
  #5  
Old
Monibu...
 
Posts: 4
 
Bun... Gmn skg kesdaannya?
Apa cepat membaik setelah tensi tinggi pasca melahirkan??
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
mhn bntuannya bunda2... keluar darah pasca 50 hari melahirkan.. -- Diskusi Umum 4
Sudah 3 bulan pasca melahirkan normal '' darah tidak berhenti2 '' -- Ngobrol Apa Saja 6
Tensi darah tinggi selalu tinggi -- Diskusi Umum 19
berpa hari darah nifas bersih pasca melahirkan -- Diskusi Umum 27
Jahitan kadang masih keluar darah pasca melahirkan 4 bulan lalu -- Ngobrol Apa Saja 17


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 02:24.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com