Ketika bayi baru lahir, menangis merupakan respons alami bayi karena menyesuaikan terhadap lingkungannya yang baru. Setelah selama 9 bulan berada dalam rahim Ibu yang hangat dan nyaman, tidak mengherankan jika minggu pertamanya dihabiskan untuk membiasakan diri dengan dunia baru yang menakjubkan di sekitarnya. Upaya penyesuaian diri ini bisa membuat Ibu sibuk di minggu-minggu pertama. Karena, seperti halnya si kecil, tahap ini menjadi masa perkenalan Ibu dengannya. Pada minggu pertama atau kedua setelah persalinan tugas anda hanyalah merawat bayi anda dan berusaha untuk mengenalnya.
Baca Selengkapnya : Tips Ibu Hamil Cek Masa Pertumbuhan Bayi 0 Bulan