Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
hasna6...   TS 
 
Posts: 78
Default Adakah peluang kehamilan bergantung kepada nasib?

Sesiapa pun juga mengharapkan untuk hamil secara alami dan melahirkan bakal bayi yang sehat. Namun golongan yang menghadapi masalah ketaksuburan seperti dibawah terpaksalah hamil dengan metode IVF.

1 sepasang tiub fallopio yang tersumbat : rawatan IVF merupakan metode kehamilan yang efektif kepada golongan ini
2 Gangguan sistem imun : termasuk antibodi anti sperma,antibodi anti-endometrium dan lain-lainlagi. Antibodi antisperma adalah sel-sel yang menyerang sperma normal. Jika badan seseorang wanita mengalami antibodi antisperma, maka sperma normal akan dianggap sebagai benda asing dan sperma akan diserang dan dirusak.
3 faktor lelaki: kuantitas sperma yang kurang dari 10mil/millimeter atau mengalami Azoospermia (iaitu kekosongan sperma)

Adakah kejayaan IVF bergantung kepada nasib selepas pemindahan embrio? Mungkin anda akan menduga bahwa bukankah prosedur IVF dijalankan bawah instruksi doktor? Bagaimana meninggikan persen kejayaan IVF dalam tangan sendiri? Memelihara keadaan badan adalah cara yang paling efektif.

Kejayaan IVF bergantung kepada 4 faktor seperti dibawah:
1 kualitas ovum
2 keadaan dalam uterus
3 hormon Progesterone
4 keterampilan doktor dan pengaturan masa pemindahan embrio

Selain dari faktor ke-empat, tiga faktor yang lain adalah bergantung pada kaum wanita yang mana persen kejayaan akan turun 50% jika salah satu faktor tidak mencapai tahap yang ideal. Biasanya doktor akan memberi suntikan jika pesakit tidak berovulasi, memberi obatan hormon Progesterone jika tahap hormon tidak mencukupi. Sanggup tak badan yang lemah dapat menanggung penderitaan dan penyeksaan obatan dan suntikan?

Dari segi perobatan Cina pula, memelihara keadaan badan sehingga idealakan meningkatkan persen IVF. Bayangkan jika badan anda belum bersiap sedia untuk kehamilan sedangkan anda tergesa-gesa menjalani IVF sepertimana nasib-nasiban sahaja. Lagipula rawatan IVF yang cost tinggi akan membebani tanggungan perbelanjaan.

Bagi golongan pasangan yang tidak mengalami tiub fallopio tersumbat atau pembuangan sepasang tiub fallopio, kebanyakan pasangan berpeluang hamil secara alami selagi kualitas sperma lelaki dan indeks hormon wanita mencapai standard ideal. Jadi, jangan menyerah diri dalam mencoba hamil secara alami.


semoga bermanfaat
Info Kesehatan
 
Thread lain yang berhubungan:
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Mendeteksi peluang kehamilan -- Diskusi Umum 3
Adakah peluang Kista tumbuh lagi ?? -- Diskusi Umum 16
HB sehari setelah MasBur adakah peluang untuk hamil? -- Ngobrol Apa Saja 3
2 hari setelah menstruasi berhubungan, adakah peluang untuk hamil? -- Diskusi Umum 13
Suhu tubuh turun, masih adakah peluang hamil? -- Diskusi Umum 2


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 00:03.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com