Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
OLLa71...   TS 
 
Posts: 8
Default Mohon review Dr. Ita Rosita di RS Awal Bross Bekasi dong Bund

Assalamu'alaikum Bunda..

Aku Olla.. Mau tanya nih bund.. Ada yang pernah punya pengalaman persalinan dengan Dr. Ita Rosita di RS AWAL BROS BEKASI gak??
Skrg uk aku 25weeks bun, nah saat ini mulai kepikiran biaya persalinan di RS aku yg sekarang kayanya mahal.. Rencana pindah ke RS Awal Bros dgn dokter rekomendasi dari tantenya suamiku..

Nah aku blm tau banget nih Dr. Ita Rosita ini pro normal atau nggak ya? Trus orangnya bagaimana..
Siapa tau diantara bunda semua ada yg pernah sama Dr. Ita.. 😊 hehe
Mohon dibantu yaaa bunda2 yang cantik dan baik hati...

Makasih sblmnya 😊🙏
 
Thread lain yang berhubungan:
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Bun, minta review Dr. Selvi (Rs Advent, Bandung) dong? -- Diskusi Umum 0
bund curhat dong mohon kasih masukkan ya bund ♡ -- Ngobrol Apa Saja 6
adakah bunda bekasi yg konsul sama dr.wulandari awal bros bekasi -- Diskusi Umum 0
Biaya Persalinan RS Awal Bross Tangerang -- Diskusi Umum 1
kontrol kandungan umum di Awal bross makassar -- Ngobrol Apa Saja 3


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 05:22.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com