Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #106  
Old
annisa...
 
Location: Bandung
Posts: 2,397
 
Replying to: View Post
bunda annisa boleh minta pin nya,,buat sharing2...
Udh aku private message ya bun
 
  #107  
Old
Nenkbo...
 
Posts: 6
 
Bunda nisaa aq jg mau donx pin bb'y buat sharing,, mkasih bund
 
  #108  
Old
annisa...
 
Location: Bandung
Posts: 2,397
 
Replying to: View Post
Bunda nisaa aq jg mau donx pin bb'y buat sharing,, mkasih bund
Udh aku kirim di messege ya bun
 
  #109  
Old
Rini R...
 
Posts: 1
 
Mba risa aku jg kan bru oprasi kista kira2 brapa lama yah bru boleh hamil? Sebulan 2blan ?
 
  #110  
Old
Lyling...
 
Posts: 3
 
Bunda... operasi di mana? Saya juga ada kista 2x2 sudah 4 kali suntik hormon . Menganggu sekali. Kulit q rusak
 
  #111  
Old
Rainan...
 
Posts: 3
 
Replying to: View Post
Bunda Rissa : kemarin malam sy hbs cek ama dokter wahyudi, ada bbrp temen yg berhasil promil disitu.
Dokter nya enak banget diajak ngobrol n trnyt stlh dicek, gak ada kista nya, kmrn kata dikter imelda ada lho.. Huhhh..
Tapi alhamdulillah, skr lg nunggu jdwal haid terus ke dokter lg, baru diksh pnmbh hormon ama jadwal ml. Hehe

Bunda rissa n bunda dana : add pin sy dunk 28DC22E5
Bun...info donk di balikpapan RS mna yg uda bsa operasi laparoskopi
 
  #112  
Old
anik c...
 
Posts: 11
 
Replying to: View Post
Udh aku kirim di messege ya bun
bun..ganti pin kah? aku bm gak bisa

---------- Post added at 19:02 ---------- Previous post was at 18:59 ----------

aku juga abis operasi laparoskopi kista bun..abis itu suruh suntik tapros 4 kali.. ni dah tapros yg trakhir tgl nunggu haid baru promil...
yg mau sharing bisa add pin aku D787177F
 
  #113  
Old
annisa...
 
Location: Bandung
Posts: 2,397
 
Replying to: View Post
bun..ganti pin kah? aku bm gak bisa

---------- Post added at 19:02 ---------- Previous post was at 18:59 ----------

aku juga abis operasi laparoskopi kista bun..abis itu suruh suntik tapros 4 kali.. ni dah tapros yg trakhir tgl nunggu haid baru promil...
yg mau sharing bisa add pin aku D787177F
Iya bun ganti pin.. udh aku invite ya bun...
 
  #114  
Old
scicil...
 
Posts: 5
 
Salam kenal semua Bunda, mau tanya bu. saya sudah di LO okt 2016 lalu dan 6 x suntik (6 bln). Terakhir tgl 23 Maret tapros ke 6. skrg tinggal menunggu mens kata dokter. Apakah mesti mens dlu baru bisa program hamil atau bisa langs hamil tanpa mens terlebih dahulu?

Thanks sebelumnya.
 
  #115  
Old
Nock...
 
Posts: 24
 
Mksh ya bun.. Jadi semangat lagi setelah baca2...
Soalnya saya juga pernah oprasi kista setahun yang lalu..
Semoga saya segera di beri momongan..
Amin..
 
  #116  
Old
Oza No...
 
Posts: 1
 
@bundaaa risa... Aku bru baca postingan bunda yang dulu posisi nya sama kyk aku alamin sekarang, aku mau sharing bun, bila bunda berkenan boleh saya tau pin bb nya atau wa? Atau nama fb nya? :'( 😂😂

---------- Post added at 09:51 ---------- Previous post was at 09:50 ----------

Kak boleh minta pin bb nya mau sharing aja nih kak seputar pengalaman operasi kistaa ��

---------- Post added at 09:54 ---------- Previous post was at 09:51 ----------

@kak Nock
Boleh saya minta kontak pin bb nya kak, mau sharing aja nih kak pengalaman operasi kista... ��
 
  #117  
Old
PutriR...
 
Posts: 321
 
Replying to: View Post
@bundaaa risa... Aku bru baca postingan bunda yang dulu posisi nya sama kyk aku alamin sekarang, aku mau sharing bun, bila bunda berkenan boleh saya tau pin bb nya atau wa? Atau nama fb nya? :'( 😂😂

---------- Post added at 09:51 ---------- Previous post was at 09:50 ----------

Kak boleh minta pin bb nya mau sharing aja nih kak seputar pengalaman operasi kistaa ��

---------- Post added at 09:54 ---------- Previous post was at 09:51 ----------

@kak Nock
Boleh saya minta kontak pin bb nya kak, mau sharing aja nih kak pengalaman operasi kista... ��
Hai bunda salam kenal, bunda maav mau tanya bunda jg abis operasi kista? Kebetulan aku jg sama tgl 2 juni kmarin baru laparoscopy kista....
 
  #118  
Old
linznn...
 
Posts: 1
 
Bunda2.. salam kenal ya.. saya mau tanya pengalaman bunda2 yg pernah ada kista.. pada saat msh ada kista apa disertai dengan keputihan ya?
soalnya sy didoagnosis ada kista d rahim sebelah kiri dan disertai keputihan kata dokternya itu salah satu akibat dr kistanya..
mohon infonya ya bunda2.. thx u
 
  #119  
Old
ida ny...
 
Posts: 38
 
Replying to: View Post
semoga segera hamil ya bunda Sulis
saya doakan juga
Bun gejala kista apa bun yg drasa

---------- Post added at 18:31 ---------- Previous post was at 18:14 ----------

Replying to: View Post
Bunda2.. salam kenal ya.. saya mau tanya pengalaman bunda2 yg pernah ada kista.. pada saat msh ada kista apa disertai dengan keputihan ya?
soalnya sy didoagnosis ada kista d rahim sebelah kiri dan disertai keputihan kata dokternya itu salah satu akibat dr kistanya..
mohon infonya ya bunda2.. thx u
Bun gejala kista apa bun ... yg bunda rasakan ..
Keputihannya bagaimana
 
  #120  
Old
Dewial...
 
Posts: 2
 
Hai bunda.. jangan takut untuk di operasi yaa.. saya jg punya pengalaman serupa. Malah kista saya 9cm. Sudah pernah hamil tapi keguguran terus sampai akhirnya saya operasi. Setelah operasi alhamdulillah jadi subur
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Melahirkan Tanpa Rasa Sakit Dengan Metode HYPNOBIRTHING -- Area Promosi 0
Pasca operasi kista... -- Diskusi Umum 2
Hamil 6 bulan dengan kista, bisa lhir dgn normal? -- Diskusi Umum 32
hamil pasca operasi laparoscopy kista -- Diskusi Umum 42
apakah orang dengan kista rahim bisa hamil??? -- Ngobrol Apa Saja 64


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 20:41.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com