Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
MomsKn...   TS 
 
Posts: 1
Default USG Gratis

Kemarin ini saya berkunjung ke RSIA Hermina Podomoro, disana sedang ada program dari Nutrima (Produk Minuman Khusus Ibu Hamil dari Nutricia).

Yang saya anggap menarik adalah mereka menawarkan USG 4 Dimensi gratis (padahal kalau di Hermina biayanya mencapai 550rb), syaratnya hanya mengumpulkan bukti pembelian 24 Nutrima 400gr.
Tapi, pembelian pertama harus dilakukan di booth 'Nutrima Journey of Protection' (judul program kampanye mereka), karena kita harus memiliki passport USG 4 Dimensi untuk mengikuti program ini. Dan passport nya hanya bisa didapatkan di booth tersebut.

Kayaknya cukup oke untuk yang kehamilannya masih muda (yang saya tahu, hasil USG 4 dimensi terbaik adalah pada usia kehamilan 4-5 bulan).
Jujur saya belum mencoba Nutrima, tapi jadi tertarik untuk mencoba.

Sekedar sharing, mereka menawarkan bantuan jika kita butuh info lengkap. Nomornya 021 - 25508255.

Mudah-mudahan info ini bermanfaat buat teman-teman yang ingin mendapatkan USG 4 Dimensi secara cuma-cuma.
 
Thread lain yang berhubungan:
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Download Music For Baby Gratis, -- Area Promosi 1
perlengkapan bayi dan baju bayi murah-promo gratis ongkos kirim -- Area Promosi 0


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 19:46.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2025 IbuHamil.com