Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
iia fa...   TS 
 
Location: Jakarta
Posts: 35
Default Doakan Aku Hamil

Bunda sharing saja ya . . diawal program kehamilanku aku terkena Kondiloma, operasipun aku jalani demi Sang suami yang aku cintai. Aku dan suami LDR dari Papua-Jawa. Kehamilan sangat kita tunggu . . seminggu setelah operasi, aku memperiksakan diri ke dokter untuk kontrol. waktu itu luka semua masih basah . . . dan aku disuruh balik lagi seminggu lagi. OK. akhirnya aku balik lagi dan dinyatakan boleh hubungan suami istri. sejak remaja aku mengalami keputihan. tapi aku pikir itu wajar . tapi karena denger2 keputihan itu penyebab sperma tak tahan hidup akupun periksa ke dokter. pengobatan aku jalani kembali. saat itu suamipun pulang. keputihanku sementara berhenti setelah pengobatan. akhirnya kitapun berhubungan kembali. telat 7 hari, senangnya diriku ini, tapi ternyata setelah di TP hasil negatif . . Ya Allah aku sangat terpukul. karena selang beberapa hari aku menstruasi. suamipun kembali balik tugas lagi ke ujung timur. . 3 hari setelah itu keputihanku pun datang lagi. akhirnya aku test lab sekret vagina. dan hasilnya sungguh menyakitkan. Diagnosa kena Bakteri Vaginasis dengan nugent score 8. sungguh tinggi. akupun bingung harus gimana . . aku tak mau suamiku kepikiran. dan aku tak tau lagi harus gimana? sharing bunda . . doakan aku ada jalan dapat kehamilan . . aku yakin Allah tak akan mencoba umatnya diluar kemampuannya . . Adakah bunda bunda yang mengalaminya? mohon sarannya bunda bunda . .
 
Thread lain yang berhubungan:
  #2  
Old
Dhita ...
 
Location: Pekanbaru Riau
Posts: 208
 
Replying to: View Post
Bunda sharing saja ya . . diawal program kehamilanku aku terkena Kondiloma, operasipun aku jalani demi Sang suami yang aku cintai. Aku dan suami LDR dari Papua-Jawa. Kehamilan sangat kita tunggu . . seminggu setelah operasi, aku memperiksakan diri ke dokter untuk kontrol. waktu itu luka semua masih basah . . . dan aku disuruh balik lagi seminggu lagi. OK. akhirnya aku balik lagi dan dinyatakan boleh hubungan suami istri. sejak remaja aku mengalami keputihan. tapi aku pikir itu wajar . tapi karena denger2 keputihan itu penyebab sperma tak tahan hidup akupun periksa ke dokter. pengobatan aku jalani kembali. saat itu suamipun pulang. keputihanku sementara berhenti setelah pengobatan. akhirnya kitapun berhubungan kembali. telat 7 hari, senangnya diriku ini, tapi ternyata setelah di TP hasil negatif . . Ya Allah aku sangat terpukul. karena selang beberapa hari aku menstruasi. suamipun kembali balik tugas lagi ke ujung timur. . 3 hari setelah itu keputihanku pun datang lagi. akhirnya aku test lab sekret vagina. dan hasilnya sungguh menyakitkan. Diagnosa kena Bakteri Vaginasis dengan nugent score 8. sungguh tinggi. akupun bingung harus gimana . . aku tak mau suamiku kepikiran. dan aku tak tau lagi harus gimana? sharing bunda . . doakan aku ada jalan dapat kehamilan . . aku yakin Allah tak akan mencoba umatnya diluar kemampuannya . . Adakah bunda bunda yang mengalaminya? mohon sarannya bunda bunda . .
bunda sayang yang sabar ya bund, saya disini cuma bisa ngasih semangat ma bunda dan doa, semoga bunda lekas membaik dan segera punya momongan...bunda dah nikah berapa lama kalo boleh tau...
 
" siapa MENABUR .... maka ia akan MENUAI "
  #3  
Old
iia fa...   TS 
 
Location: Jakarta
Posts: 35
 
hampir setahun bunda kita menanti nanti momongan . . karena jauh dan sudah ingin jadi berharap banget . . . . tapi ketika lihat kondisi saya seperti ini, aku tak tau harus gimana . . makasih bunda atas doanya . . Pasrah berdoa dan berusaha pengobatan aq jalani bunda . . Aku tak ingin buat suamiku kecewa ataupun sedih . . apapun akan aku lakuin demi dy bunda . . #maap jadi curhat #sambil netesin air mata aku bun . . .
 
  #4  
Old
Bunda ...
 
Posts: 222
 
semangat ya bunda semoga ada keajaiban di bln romadhon ni amiin
 
  #5  
Old
VienaT...
 
Posts: 24
 
bunda iia yang sabar ya dan harus tetap berhusnudzon kepada Allah... apa yg g mungkin bagiNya bund kalo sudah waktunya dan Allah berkehendak kun fayakun bund semua bisa terjadi...
aku juga dah hampir 1 tahun menikah belum dipercaya jadi ibu sama2 mendoakan ya bund
 
  #6  
Old
diora ...
 
Posts: 99
 
Bunda jng terpuruk... mgkn saya gak pernah dan gtw rasanya jadi bunda dlm kondisi spt ini...
tapi saya harap bunda tetep semangat.... jng pusing pkirin ttg masalah ini... walaupun kita jg msti pkir... tp jng total mempengaruhi pikiran bunda.... masih ada jalan kok bund....

yg pnting bunda harus tetep pikir positif... yakinkan dlm hati dan pikiran bunda kalo bunda bisa hamil.... dan bakteri sembuh... trus ucapkan tiap hari... dan berkati kandungan bunda juga... tiap hari berdoa sambil pegang perut kalo suatu saat bunda bakal merasakan kehamilan dan menjadi seorang ibu....... trs2 an pikir spt itu...
pikiran positif dan doa dpt merubah semua hal bund...
Dan mudaan secepatnya tidak ada masalah lg dlm tubuh bunda.... bakteri sembuh total dan cepat punya ank... saya tunggu kabar baik bunda.....

---------- Post added at 19:31 ---------- Previous post was at 19:28 ----------

Bnyk loh bunda yg punya masalah sehingga susah hamil... dan macem2 masalahnya...
ada yg di vonis mandul, ada yg sel telur yg 1 di angkat... ada yg sulit hamil krn mens kacau balau... tapi smua bisa bund... bisa hamill.. dan bunda jg harus yakin dan percaya mujizat....
 
  #7  
Old
aida90...
 
Posts: 3
 
Bunda harus tetap semangat...kita disini sama2 saling mendoakan bund...
 
  #8  
Old
Rea Ha...
 
Posts: 51
 
Jangan berhenti konsul dan pengobatan dokternya bun, jadikan suami tempat curhat kedua setelah Allah bun,, Banyak berdoa bun,

Semangat bun.. ^,^
 
  #9  
Old
melly8...
 
Posts: 1,051
 
bunda iia ; bunda emangnya keputihan bunda gatal bangett ato bau ya bun..??maaf kepo bun,aku jg sering keputihan tp ga banyak kadang agak bau tp ga gatel,dl awal2 nikah aku keputihan gatallll bgttt bun kedokter katanya infeksi jamur dikasi obat trus sembuh d..
 
  #10  
Old
aprili...
 
Posts: 26
 
Sabar ya bund...kami smwa mndoakan yg terbaik buat bunda...yg pnting ttp berusaha dan berdoa..semangat bund...
 
  #11  
Old
Chury...
 
Posts: 64
 
bunda iaa,,lw bleh tw,keputihannx bunda warna p???
 
  #12  
Old
iia fa...   TS 
 
Location: Jakarta
Posts: 35
 
aq juga gag tau ni keputihan kapan datangnya . . gag begitu bau dan gag banyak . . makanya gag tau kapan keaerangnya . . warnanya kayak putih susu gt . . terua ada infeksi saluran kemih juga . . aq takud bgt bunda bunda . . apalagi umurq masih 23 thun . . saling mendoakan ya bunda bunda semuanya . .
 
  #13  
Old
melly8...
 
Posts: 1,051
 
keputihannya gatell ga bun..??
 
  #14  
Old
iia fa...   TS 
 
Location: Jakarta
Posts: 35
 
gag ada gejala bunda . . gatal gag, sakit gag,dan bau pun juga gag begitu menyengat . . makanya aq tak tau bunda kapan datangnya keputihan berbahaya ini . . besok jumat baru mau konsul lagi bunda . . doain ya . . bunda melly dah sembuh keputihannya?
 
  #15  
Old
melly8...
 
Posts: 1,051
 
iya bun,,kalo ga gatal ga bau biasanya itu keputihan normal bun,,,skrg si uda sembuh bun,cm kadang suka ada keputihan putih susu dikit aja si cm agak bau dikittt tp ga gatel si bun...iya bun semoga baik2 aja ya bun..amien
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
doakan ya bun -- Diskusi Umum 37
Doakan telat ya bunda..:) -- Diskusi Umum 8
bundaa..doakan aku ya, aku mau tes... semoga positif.. -- Ngobrol Apa Saja 18
Doakan aku bunda cantik -- Ngobrol Apa Saja 15
doakan ya bundd -- Kenalan Yuk! 8


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 18:39.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com