Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
mustik...   TS 
 
Posts: 83
Default gerakan janinku.

pengalamanku yang pertama..
merasakan gerakan yang pertama..
haru rasanya..
setiap kali ku miringkan badan,, gerakannya seperti menggelitik kulit perutku..
setiap kali ku telentang,, kurasakan ada tendangan yang kuat..
saatku sedang lelah,, dia seperti menunjukkan bahwa ia pun ikut lelah dengan caranyamenunjukkan diri di perutku..
my fetus..
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Normal gak ya berat janinku? -- Diskusi Umum 1
janinku bund.... -- Diskusi Umum 24
UK 31w dan Gerakan Gerakan Debay -- Diskusi Umum 13
Alhamdulillah sdh merasakan gerakan janinku di usia 19 W -- Diskusi Umum 14
Kemana janinku??? -- Diskusi Umum 13


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 02:08.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com