Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
Yuyunj...   TS 
 
Posts: 1
Default Flek coklat

Hai mom's.....saya menikah 7 maret lalu.terahir mens tgll 11 maret.sampai skrg blm hamil jg...nah sakrg saya mengalami sakit pada bagian bawah perut seperti mau mens dan ada bercak darah coklat...klo dilihat dri siklus haid saya kira2 saya hamil ga?tapi ko ada bercak darah ya..thanks mom's
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Flek Coklat -- Diskusi Umum 1
flek coklat -- Diskusi Umum 5
flek coklat :( -- Diskusi Umum 6
flek - flek coklat tanda apa ya..? -- Diskusi Umum 2
Flek coklat -- Diskusi Umum 1


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 11:39.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com