Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
Eka Nu...   TS 
 
Posts: 65
Default janin tidak berkembang itu bagaimana?

bunda semua maaf ya aku mau tanya yang udah berpengalaman kalau janin ga berkembang itu bagaimana? keluar flek ato gimana? mohon share nya bunda terima kasih sebelumnya
 
  #2  
Old
ekanil...
 
Location: Cengkareng
Posts: 34
 
Salam kenal bunda eka (sama" eka nih namanya)

Aku bulan lalu nglamin di kuret krna kata dokter bilang janinku ga berkembang.
Tidak berkembang itu maksudnya besar janinnya tidak sesui dengan usia kehamilanny.
Lalu aku ngalamin flek dan aku periksin ke dokter trs d beri obt penguat kndungan sama vtamin. Ehhh...mlh besokanny keluar kaya darah haid dan gumpalan" gitu. Waktu ku periksain ke dokter ternyat ktnya udh keguguran dan harus di kuret untuk bersihin.

Memangnya bunda mengalami juga?
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
janin tidak berkembang,apakah ada harapan untuk tetap berkembang??? -- Diskusi Umum 112
BO (janin tidak berkembang) -- Diskusi Umum 9
Apakah ada keguguran/BO/janin tidak berkembang yang tidak pendarahan? -- Diskusi Umum 48
Janin tidak berkembang Flek coklat seminggu, keguguran tidak dikuret -- Ngobrol Apa Saja 16
bagaimana mengetahu janin kita berkembang :?: -- Ngobrol Apa Saja 11


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 11:43.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com