Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #61  
Old
lieza...
 
Posts: 44
 
Replying to: View Post
Assalamu'allaikum bunda-bunda cantik selamat sore
aku mau sharing aja nih tentang pengalaman membahagiakan aku, aku sudah menikah dengan suami selama 1 tahun lebih 1 bulan, selama 1 tahun belakangan aku sangat mendamba2kan kehadiran seorang anak dan mungkin memang belum waktunya, sehingga aku blm juga di berikan.. semenjak aku menikah menstruasi aku pun jadi tidak teratur, kadang dalam sebulan aku bisa tidak datang bulan, atau tanggal datang bulannya pun tdk bs di tentukan, kadang majunya jauh, kadang mundurnya jauh... itu sangat membuat aku stress dan bingung bagaimana caranya mengetahui masa suburku kalau menstruasi aku ngga stabil begitu. Kemudian aku dan suami pun memutuskan untuk datang ke salah satu rumah sakit di jakarta, dan aku pun di sarankan untuk cek lab + HSG oleh dokter tersebut, untuk mengetahui apakah rahimku sehat / tidak.. waktu itu tepatnya di bulan November 2013 kemarin, namun dari saran dokter cek Lab & HSG tersebut di lakukan pada saat aku sedang datang bulan, aku dan suamipun mencari tau tentang biaya cek Lab & HSG tersebut, ternyata tidak murah ya bunda karena kondisi keuangan aku dan suami yang sedang tdk stabil, aku dan suami pun memutuskan untuk menunda cek Lab & HSG tersebut di bulan Januari 2014 ini. Ketika sudah masuk bulan Januari 2014 ini, aku dan suami Alhamdulillah sudah siap secara finansial untuk melakukan Cek Lab & HSG, tinggal tunggu waktunya aku menstruasi saja untuk segera di lakukan pengecekan.. hari berganti hari... aku pun tak juga datang bulan, ( untuk informasi bulan Desember 2013 kemarin aku datang bulan tanggal 14 Desember 2013 ). Saat ini sudah masuk ke tanggal 18 Januari 2014, dan aku pun blm menstruasi... walaupun sebenarnya harap2 cemas.. namun aku dan suami tidak ingin terlalu banyak bermimpi, mengingat di bulan2 sebelumnya aku memang sering sekali telat datang bulan.. namun pada tanggal 19 Desember 2013 kmrn, aku kebetulan meminum susu Cimor* yang rasa Strawberry dan setelah itu aku langsung mual dan muntah.. karena penasaran aku di temani suami ke Centur* untuk membeli test pack, waktu itu aku beli yang merk nya Sensiti* dan pada malam harinya aku langsung test pakai alat test pack tersebut, Subhanallah... aku gemeteran... Alhamdulillah aku Positif... ada garis merah 2 yang terlihat di alat test pack aku itu... aku masih tidak percaya, kemudian ke esokan paginya tanggal 20 Desember 2014 aku kembali mengecek jam 4 pagi, dan hasilnya tetap sama... seperti mimpiii... aku yang tadinya harus cek Lab & HSG akhirnya tidak jadi, Alhamdulillah ya Allah... sekarang bayi ku sudah ber umur 5 minggu, mohon doanya ya bunda-bunda semuanya semoga lancar sampai persalinan, aku dan bayi ku pun sehat selalu... amien.. dan untuk bunda2 yang blm juga di berikan keturunan, sabar aja ya bun, insyaAllah akan ada waktu yang tepat untuk bunda merasakan keajaiban itu... tetap semangat dan tetap ikhtiar ya bunda .... maaf ya sebelumnya kalau Thread aku panjang banget.. hehee aku cuma ingin berbagi ceria kepada bunda2 semuanya...
subhanallah.. Allah maha besar, Maha Pengasih dan penyayang.... Selamat Bund Saya ikut seneng denger.a moga Di beri kesahtan Buat Debay sama Bunda.a ya...
 
  #62  
Old
Zura L...
 
Location: Brunei
Posts: 58
 
Replying to: View Post
Assalamu'allaikum bunda-bunda cantik selamat sore
aku mau sharing aja nih tentang pengalaman membahagiakan aku, aku sudah menikah dengan suami selama 1 tahun lebih 1 bulan, selama 1 tahun belakangan aku sangat mendamba2kan kehadiran seorang anak dan mungkin memang belum waktunya, sehingga aku blm juga di berikan.. semenjak aku menikah menstruasi aku pun jadi tidak teratur, kadang dalam sebulan aku bisa tidak datang bulan, atau tanggal datang bulannya pun tdk bs di tentukan, kadang majunya jauh, kadang mundurnya jauh... itu sangat membuat aku stress dan bingung bagaimana caranya mengetahui masa suburku kalau menstruasi aku ngga stabil begitu. Kemudian aku dan suami pun memutuskan untuk datang ke salah satu rumah sakit di jakarta, dan aku pun di sarankan untuk cek lab + HSG oleh dokter tersebut, untuk mengetahui apakah rahimku sehat / tidak.. waktu itu tepatnya di bulan November 2013 kemarin, namun dari saran dokter cek Lab & HSG tersebut di lakukan pada saat aku sedang datang bulan, aku dan suamipun mencari tau tentang biaya cek Lab & HSG tersebut, ternyata tidak murah ya bunda karena kondisi keuangan aku dan suami yang sedang tdk stabil, aku dan suami pun memutuskan untuk menunda cek Lab & HSG tersebut di bulan Januari 2014 ini. Ketika sudah masuk bulan Januari 2014 ini, aku dan suami Alhamdulillah sudah siap secara finansial untuk melakukan Cek Lab & HSG, tinggal tunggu waktunya aku menstruasi saja untuk segera di lakukan pengecekan.. hari berganti hari... aku pun tak juga datang bulan, ( untuk informasi bulan Desember 2013 kemarin aku datang bulan tanggal 14 Desember 2013 ). Saat ini sudah masuk ke tanggal 18 Januari 2014, dan aku pun blm menstruasi... walaupun sebenarnya harap2 cemas.. namun aku dan suami tidak ingin terlalu banyak bermimpi, mengingat di bulan2 sebelumnya aku memang sering sekali telat datang bulan.. namun pada tanggal 19 Desember 2013 kmrn, aku kebetulan meminum susu Cimor* yang rasa Strawberry dan setelah itu aku langsung mual dan muntah.. karena penasaran aku di temani suami ke Centur* untuk membeli test pack, waktu itu aku beli yang merk nya Sensiti* dan pada malam harinya aku langsung test pakai alat test pack tersebut, Subhanallah... aku gemeteran... Alhamdulillah aku Positif... ada garis merah 2 yang terlihat di alat test pack aku itu... aku masih tidak percaya, kemudian ke esokan paginya tanggal 20 Desember 2014 aku kembali mengecek jam 4 pagi, dan hasilnya tetap sama... seperti mimpiii... aku yang tadinya harus cek Lab & HSG akhirnya tidak jadi, Alhamdulillah ya Allah... sekarang bayi ku sudah ber umur 5 minggu, mohon doanya ya bunda-bunda semuanya semoga lancar sampai persalinan, aku dan bayi ku pun sehat selalu... amien.. dan untuk bunda2 yang blm juga di berikan keturunan, sabar aja ya bun, insyaAllah akan ada waktu yang tepat untuk bunda merasakan keajaiban itu... tetap semangat dan tetap ikhtiar ya bunda .... maaf ya sebelumnya kalau Thread aku panjang banget.. hehee aku cuma ingin berbagi ceria kepada bunda2 semuanya...
kita sma ya bun hpht nya..tgl 14 des..sya juga skrang dh pregnant 7w3d.. mudahan sehat selalu ya bun..
 
  #63  
Old
Azizah...
 
Location: BSD
Posts: 54
 
bunda mamimuti,
boleh tau di eka hospital bsd sama dokter siapa?
dan biaya berapa?
mau coba kesana juga bund
ditunggu yaa jawabannya
 
  #64  
Old
Viana ...
 
Posts: 29
 
wah,, selamat ya bunda.. pasti bahagia bgt. aku jg ga sabar menantikan kelahiran debay nih bund..
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Akhirnya aku Hamil, Alhamdulillah :) -- Kenalan Yuk! 39
Alhamdulillah hamil... -- Ngobrol Apa Saja 10
Alhamdulillah q hamil -- Diskusi Umum 49
alhamdulillah hamil 7w -- Ngobrol Apa Saja 0
alhamdulillah hamil 4w nih bunda -- Diskusi Umum 1


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 12:37.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com