Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
Neneng...   TS 
 
Posts: 81
Default jus 3 divanya kok berubah warna,, masih bisa diminum kah??

bunda2,,, kemarin aku coba jus 3 diva,, 4wortel, 2apel malang & 2tomat..
dikoment bunda2 kan bilang ni takaran buat 2kali minum suami istri,, pagi & sore,,
nah aku dah bikin buat takaran segitu,, pagi2 nya dah diminum & sisanya ditaro di kulkas,, tapi pas sore mau minum lagi ternyata warnanya dah keruh kaya ke item2an or cklat gitu,,
kaya gitu mang wajar atau gimana ya? masih boleh diminum ga ya? klo ga mending gmna? apa lebih baik takarannya dikurangi ja?
 
Thread lain yang berhubungan:
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Pusar berubah warna -- Diskusi Umum 7
Si keti berubah warna -- Ngobrol Apa Saja 51
hamil 29week baby masih sungsang.. masi bisa berubah kah????? -- Diskusi Umum 20
warna air pipis berubah?? -- Diskusi Umum 7
susu hamil masih bisa diteruskan diminum tidak pasca kuret?! dbuang syg :( -- Diskusi Umum 17


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 04:48.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com