Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
niawar...   TS 
 
Posts: 7
Default 1 bulan pasca operasi SC darah nifas kembali merah hati

Dear bunda..

Mau tanya dong, mungkin ada yang mengalami kaya saya..
Sudah 1 bln pasca SC, tiba2 hari ini darah yang keluar warnanya merah hati lg (merah gelap)
Padahal kemarin udah sempat berwarna coklat dan agak sedikit kuning..
Saya jg masih menyusui, walopun kdang diperah untuk dimasukan ke botol..
Susu yang saya berikan utk si kecil juga ditambah dengan susu formula, karena asi saya juga ga terlalu banyak..

Apa ada yg pernah mengalami, darah nifas nya seperti itu?
Mohon di share ya bunda...
 
Thread lain yang berhubungan:
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
darah pasca keguguran = darah nifas..? -- Ngobrol Apa Saja 27
Darah Haid atau darah sisa Nifas -- Diskusi Umum 10
keluar darah kentel merah hati seblm mens -- Ngobrol Apa Saja 2
30 hari masa nifas, darah masih merah segar -- Diskusi Umum 0
30 hari nifas darah masih merah segar -- Ngobrol Apa Saja 0


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 23:42.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com