Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
Novika...   TS 
 
Location: medan
Posts: 322
Default Tidurku lasak saat hamil bun :(

Bun,masukannya donk. aku tidur lasak banget. muter sana.muter sini. kadang2 gak sadar tidur perutnya kegencet
ngerasa bersalah banget bun. sampe terkadang suami bangun untuk beneri posisi tidurku. kira2 bahaya gak ya bun aku tidur lasak.
gak tau kenapa semenjak haml tidurku lasak x

tadi malam pun bun, aku tidur sama adikku. karna suam lg dirumah sakit jagai mertua sakit. trus dengkul adikku gk sengaja nindihi perutku bun. aku takut kenapa2 sama sidede

mohon pencerahannya bun
 
Thread lain yang berhubungan:
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
flu saat hamil -- Diskusi Umum 0
flu saat hamil tua -- Diskusi Umum 0
Salam kenal...Mabuk saat hamil, cara mengurangi mabuk saat hamil gimana ya? -- Ngobrol Apa Saja 9
ML saat Hamil -- Ngobrol Apa Saja 0
ada kista 5 cm saat hamil muda, trjadi pendarahan dan flek2 tp masih hamil -- Diskusi Umum 4


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 18:07.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2025 IbuHamil.com