Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
yosii...   TS 
 
Posts: 264
Default janin 1 bulan posisi disebelah kanan atau kiri

Bunda, aku mau tanya posisi janin untuk 4w atau 1bulan itu di sebelah kiri atau kanan ya?
aku merasa perut kananku seperti mengganjal/keras, apa itu kantung rahim ya?
 
Thread lain yang berhubungan:
  #2  
Old
rekyan...
 
Posts: 1,201
 
itu hanya pembesaran rahim bunda, coba periksa ke dokter biar diusg, aku dlu gitu yg terasa keras sebelah kiri eh ternyata setelah diusg ada mioma uteri (tumor jinak dinding rahim). Kalo baru 1bln belum ketauan debayny d sebelah mana, dia bru segumpal daging yg menempel d dinding rahim, setelah TM2 bru terliat krn tempat nempelnya di rahim sudah terbentuk plasenta/ari2. Dan bayiny ada dlm kantong amnion.
 
  #3  
Old
aminen...
 
Location: Depok
Posts: 20
 
Waktu usg 6w kayanya di kanan deh bun
 
  #4  
Old
Bundab...
 
Posts: 83
 


Bagi bunda yang penasaran dimanakah rahim, itu gambarnya biar lebih jelas
 
  #5  
Old
rismaa...
 
Posts: 114
 
di usg ajah bun soalnya saya juga kurang tau

 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
gerak bayi bunda2 di sebelah kiri atau kanan? -- Diskusi Umum 1
gerakan debay disebelah kiri -- Diskusi Umum 12
Katanya klo baby berdenyut disebelah kiri bawah anaknya perempuan ya?? -- Diskusi Umum 50
miring kiri atau kanan ya bun?? -- Diskusi Umum 29
Seringnya bergerak disebelah kanan -- Diskusi Umum 20


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 20:48.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com