Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
vento...   TS 
 
Posts: 32
Question Kosmetik Aman untuk ibu hamil

hai..

Kebetulan aq sedang merencanakan untuk hamil..karena itu,aku mulai mengurangi penggunaan kosmetik yang mengandung pemutih,dsb..
mohon info dunk..kira-kira kosmetik apa ya yang aman digunakan? misalnya untuk jenis pelembab,bedak,dan body lotion

Thanx ^^
 
Thread lain yang berhubungan:
  #2  
Old
sireum...
 
Posts: 368
 
pada dasarnya kkosmetik yang banyak beredar di masyarakat tu aman, tentu dengan syarat2 tertentu seperti merknya udah banyak dikenal, belinya gak di warung dll. pemakaian kosmetik berlebih emang gak bagus cos zat2nya meresap ke dalam kulit bahkan bisa mencapai pembuluh darah, itu yang saya tahu...
 
  #3  
Old
bubunz...
 
Posts: 10
Default @ sireumbeureum

@ bunda sireum.....perasaan banyak tahu nich.....keliatan suka baca ya???? kayaknya suka dandan jga nich.......
 
  #4  
Old
sireum...
 
Posts: 368
 
Replying to: View Post
@ bunda sireum.....perasaan banyak tahunich.....keliatan suka baca ya????kayaknya suka dandan jga nich.....

masa sey

berbagi apa yang aq tau aja bund

tu juga CMIIW ya...
 
  #5  
Old
Calon ...
 
Posts: 21
 
Untuk Bunda Vento, mari kita berencana bersama ^^
semoga susksesss .. hehehe

ohh begitu yah bunda sireum :")
thx tuk info nya ..
 
  #6  
Old
modzy...
 
Posts: 12
 
Kalo setau saya, kosmetik yang aman yang tidak mengandung bahan retinoid dan asam salisilat beserta turunannya...kedua bahan tersebut bisa bikin janin cacat...oya, sama mercury dan bahan2 pemutih..pokoknya dihindari semua produk yang bertuliskan whitening aja...
 
  #7  
Old
Laksmi...
 
Posts: 2
 
Pas saya nganter kakak ke dokter kandungan dia langsung disuruh berhenti pake kosmetik khususnya perawatan dari klinik.. klo kosmetik yang dijual diluaran sih masih bisa ditolerir.. Pas saya periksa ke dokter kandungan, dokter saya bilang produk klinik ga boleh dipakai karena biasanya mengandung logam.. Makanya biasanya efek yang didapat lebih cepat.. Bahkan, ada juga produk (khususnya yg buat acne) yang bisa menyebabkan gangguan kesuburan..
Tetapi, sekarang ini, udah banyak juga kok klinik yg menyediakan produk khusus ibu hamil, bun.. Jadi, buat amannya sih.. konsultasikan dulu produk yg mau kita pakai dengan dokter kulit, dan pastikan juga buat bilang kalo kita hamil/ merencanakan kehamilan..

gitu deh kira-kira.. moga berhasil ya, bun..
 
  #8  
Old
umi ti...
 
Posts: 3
 
kemarin saat konsul ke dr. SpOg juga disaranin kalo mau make kosmetik yang brandx sudah nasional/internasional masih diperbolehkan, asalkan jangan yang mengandung whitening...yang make bentar langsung putih....
jika dari klinik diminta berhenti, bukannya mau iklan, kalo saya pake "wardah"
g cuma aman tapi juga halal
 
  #9  
Old
Ummyyu...
 
Posts: 42
 
pake nano spray aja bund aman karna cuma pake air oksigen,tanpa bahan kimia apapun
ayah bunda dan buah hati: KOSMETIK AMAN UNTUK IBU HAMIL DAN MENYUSUI
 
  #10  
Old
yennig...
 
Location: Bekasi
Posts: 8
 
Hindari kosmetik yg bersifat memutihkan,karena kandungan merkuri bisa membuat kulit kemerahan,kanker kulit,bahkan bisa menyebabkan kerusakan sel otak bayi bahkan bisa mengakibatkan kelumpuhan pd calon bayi.cukup pakai nanospray bunda,bs mengobati semua keluhan kulit sperti jerawat,kulit kusam,keriput dll.info lebih lanjut bisa add pin saya bunda 2A51089C kebetulan saya jual nanospray
 
  #11  
Old
iraano...
 
Posts: 4
Default Kosmetika aman untuk ibu hamil

Why, Jafra aman untuk ibu hamil? Coba simak contoh kasus di bawah ini:

Kurang lebih isi SMSnya seperti ini,
“Saya sedang hamil 3 bulan, muka saya jerawatan, kusam, komedo nya banyak banget, terus bintik2 merah. Sebelumnya saya perawatan di skincare, muka saya mulus dan kinclong, ngga pernah jerawatan. pas hamil muka saya parah begini. Apa karena bawaan bayi ?, ketika tau hamil 2 bulan saya stop perawatan. dari mana saya tahu Jafra ini aman dan bagaimana cara membuktikan jafra aman ???”.
Ketika saya tanya kenapa di stop perawatan nya, beliau menjawab
“Disuruh stop sama dokter kandungan, saya juga ngga tau kandungan di dalam krim2 itu, kayanya mengandung bahan2 yang tidak boleh digunakan Ibu Hamil”.
T : “Apa Mba tau bahan2 apa aja yang tidak boleh dipakai oleh Ibu Hamil ?”
J : ” Merkuti, hydroquinon, paraben, retinoid, dan apa lagi sya lupa mba. Intina itu lah”.
Sebenernya dari sini aja udah kejawab ya pertanyaan Mommy yang satu ini. Kesimpulannya, cream yang dia pakai sebelumnya mengandung bahan-bahan yang tidak baik untuk kesehatan kulit dan janin.
Logikanya kalau cream nya sehat, ngga perlu di stop kan.
Moms, Hydroquinon boleh digunakan dalam pengawasan dokter. Batas amannya 2%.
So, ambil keseimpulan sendiri kenapa harus Mommy di atas harus stop perawatan skincare.
Saya tidak mendiskreditkan brand skincare lain, karena saya juga tidak tahu dan beliau tidak menyebutkan skincare apa. Saya hanya mengajak para mommy lebih aware dan lebih melek lagi mengenai kesehatan.
Pernah dengar rebound effect ?
Yuks, kita simak apa itu rebound effect.
Rebound Effect adalah efek yang muncul saat stop produk yang lama.
Ciri cream wajah mengandung zat kimia yang berbahaya jika dihentikan pemakaiannya maka akan terjadi Rebound Effect atau kulit akan memberikan respon yang berlawanan ( kulit akan menjadi gelap/kusam).
– Mercuri : Bagi wajah yang tadinya bersih lambat laun akan timbul flek,yang sangat parah melebar dan lama-lama berubah keabu-abuan kemudian selanjutnya menjadi kehitaman.
– Hydroquinon : Efek negatif penggunaan jangka panjang adalah penipisan kulit dan kerusakan kolagen, ciri-cirinya : kulit tampak tipis, merah-merah, perih dan pengelupasan.
Hyroquinon adalah bahan topikal utama untuk menghambat pembentukan melanin. Hydroquinon adalah suatu penghambat produksi melanin yang kuat, hal ini berarti mencegah penghitaman kulit. Hydroquinon TIDAK membuat kulit terkelupas tetapi mencerahkan kulit dengan cara mengganggu pembentukan dan produksi melanin.
Melanin adalah suatu zat warna kulit yang dihasilan oleh sel-sel melanosit pada kulit. Melanin ini akan terbentuk terutama apabila kulit terpapar sinar matahari. terbentuknya melanin jusru melindungi kulit dari efek ultraviolet yang merupakan salah satu faktor resiko timbulny kanker kulit. Beberapa negara melarang penggunaan Hydroquinon contoh : Perancis (salah satu laboratorium Independent Jafra ada di Perancis, bisa dipastikan jafra bebas dari Hydroquinon). Uni Eropa melarang pemakaian bahan ini pada industri kosmetik sejak 2001, tetapi di negara berkembang (seperti Indonesia) bahan ini tetap dipakai secara ilegal.
Moms,
JAFRA tidak mengandung zat kimia yang berbahaya untuk perkembangan janin, saya tidak perlu menyebutkan apa, silahkan googling sendiri apa saja yang tidak disarankan digunakan ibu hamil.

pernyataan Aman ini diwakili dengan, semua produknya terdaftar di BPOM.
Bahan utama dari Jafra adalah mineral dan tanaman herbal Ayurveda (seni dan ilmu tanaman kuno untuk kecantikan kulit yang berkembang di India).
Untuk rincian kandungannya sudah saya jelaskan satu per satu di riview produk. Silahkan dibaca.
Hormon kehamilan pastinya mempengaruhi kulit kita, tapi kita juga harus cerdas dalam menyikapinya sehingga kita tidak bingung apakah ini ‘bawaan bayi’ atau rebound effect. Am, not going to say anything. Silahkan ambil kesimpulan sendiri.
Mari kita cerdas dalam memilih skincare yang sehat. Kesehatan kita adalah investasi jangka panjang. Karena kita adalah ibu, bagi seorang bayi dan anak2, kita adalah dunia nya. Yuks kita pastikan anak-anak kita memiliki dunia yang sehat dan bisa mendampingi mereka hingga mereka dewasa kelak.


more info add pin D159ABAA
 
  #12  
Old
moccam...
 
Posts: 31
 
bukan mengurangi lagi bund,,, baiknya distop aja dulu... apalagi yg kosmetik minum ya.... demi baby jelek dikit gapapalah... malahan cantiknya terpancar dr hamilnya lho
 
  #13  
Old
Sofyan...
 
Location: Makassar, Sul-Sel
Posts: 3
 
kalau theraskin aman gak yagh ???????????
soalx aku baru positf hamil setelah 1 tahun nikah.

mohon bantuannya yagh bund, aku cari kosmetik yang aman buat cadebay nya
 
  #14  
Old
ekaput...
 
Location: Jakarta Timur
Posts: 485
 
Replying to: View Post
bukan mengurangi lagi bund,,, baiknya distop aja dulu... apalagi yg kosmetik minum ya.... demi baby jelek dikit gapapalah... malahan cantiknya terpancar dr hamilnya lho
setuju sama bunda moccamonica, selama hamil q stop pake make up sama sekali , paling pelembab ajaah 😁 dan ntah bner juga si kalau lagi hamil cantiknya terpancar soalnya q ngerasa pede teteup cantik selama hamil
 
  #15  
Old
she yo...
 
Posts: 4
 
Hi bunda..sedang hamil atau menyusui tapi ingin tetap terlihat cantik? Tak mudah memang mendapatkan produk kecantikan yang aman untuk bumil dan busui. Selain harus aman untuk juga harus aman untuk buah hati bunda

ada JAFRA solusinya
dari SKINCARE, MAKE UP, BATH&BODY, FRAGRANCE
herbal dan terdaftar di BPOM

Yuk tanya lebih lanjut produk JAFRA
WA: 082122244598

Sumber: https://ibuhamil.com/diskusi-umum/25...ml#post1391452
Like us: IbuHamil.com on Facebook - @infoibuhamil on Twitter
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Info Untuk Ibu Hamil -- Kenalan Yuk! 1
Nutrisi untuk Ibu Hamil:Enak dan bergizi -- Area Promosi 4
Korset Pelangsing untuk Ibu Pasca Melahirkan, Aman untuk Ibu Menyusui. -- Area Promosi 12
mouthwash untuk ibu hamil, bahaya ga?? -- Diskusi Umum 4
imunisasi untuk ibu hamil????? -- Diskusi Umum 3


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 20:30.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com